Lakukan Tips Hemat Saat Lebaran Ini!

hemat saat lebaran
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Saat mendekati waktu lebaran pasti banyak orang yang berbondong-bondong membeli kebutuhan saat lebaran. Biasanya mereka membeli sepatu, pakain, gawai, dan msih banyak lagi. Tidak heran jika kita sering kalap berbelanja saat mendekati lebaran.

Maka dari itu, tidak sedikit juga orang yang dompetnya sudah kering duluan karena perilaku tersebut. Uang THR dan gaji bulanan juga ludes dalam waktu singkat sehingga tidak bisa hemat saat lebaran.

Supaya hal tersebut tidak terjadi, Kami akan memberimu tips supaya hemat saat lebaran dan dompet bisa tetap gemuk.

1. Buatlah Anggaran untuk Lebaran

hemat saat lebaran
(Web)

Tips hemat saat lebaran yang pertama kamu bisa membuat anggaran untuk lebaran. Rencana ini sangat penting supaya kamu bisa mengetahui pos pengeluaran dan apa saja yang perlu kamu buat. Saat kamu membuat rencana anggaran ini, kamu bisa menggunakan sumber dari THR dan juag gaji bulanan yang kamu punya.

Kamu juga bisa memperkirakan segala macam biaya yang bisa kamu keluarkan saat lebaran tiba. Nantinya kamu bisa memberi THR untuk keponakan dan terangga, biaya transportasi mudik, pengeluaran sedekah, zakat, dan biaya jajan. Dengan begitu kamu bisa mengetahui besaran dan pegeluaran yang kamu buat saat lebaran datang.

2. Jangan Tergoda dengan Adanya Diskon

hemat saat lebaran
(Web)

Tips hemat saat lebaran berikutnya adalah kamu tidak tidak boleh tergoda dengan adanya diskon. Saat mendekati lebaran, banyak sekali merek yang mengeluarkan diskon untuk produknya. Godaan ini tentu cukup masif mengingat saat ini marketplace sudah mulai menjamur dan memberi banyak sekali diakon.

Diskon tersebut sudah muncul sebelum lebaran tiba. Kamu harus memanfaatkan diskon tersebut dengan membeli barang yang kamu perlukan saja. Tidak hanya memenuhi keinginan kamu saja. Yuk bisa yuk menghadapi diskon lebaran dengan bijak!

3. Hindari Pergi ke Mal dan Mengecek Toko Online

hemat saat lebaran
(Web)

Tips hemat saat lebaran berikutnya adalah menghindari pergi ke mal atau mengecek toko online. Banjir diskon hampir pada semua produk dan menjadi daya tarik masyarakat sampai mereka tidak segan untuk mengeluarkan banyak uang.

Selain mal, masyarakat juga bisa mengakses toko online dari rumah melalui gawai. Banyak sekali promo dan diskon yang ada di sana. Awalnya kamu hanya melihat-lihat saja tapi malah keterusan dan akhirnya membeli produk tersebut.

Sebaiknya kamu mneghindari pergi ke mal dan melihat toko online. Karena banyak sekali godaan untuk berbekanja datang secara tiba-tiba dan malah menambah pengeluaran kamu. Jadi, itu merupakan tips hemat saat lebaran tiba, terapkan pada kehidupanmu sehingga setelah lebaran uangmu masih tetap aman.

BACA JUGA: Tips Berkendara Motor Saat Puasa, Insyaallah Fokus!

(Kaje)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Megawati Hangestri
Megawati 'Megatron' Atlet Terpopuler ISEA 2024, Shin Tae-yong Borong 2 Penghargaan
artikel bahasa inggris tentang pendidikan
Belajar Artikel Bahasa Inggris Tentang Pendidikan, Ini Contoh dan Terjemahannya
cerita legenda bahasa inggris
5 Cerita Legenda Bahasa Inggris, Sarat Pesan Moral
Pj Sekda Kota Bandung
Pj Wali Kota Bandung Resmi Tunjuk Dharmawan Jadi Pj Sekda Kota Bandung
Ekosistem Industri Game Jawa Barat
Dorong Ekosistem Industri Game, Jawa Barat Luncurkan Program TSA Game Fest
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Headline
Marc Marquez Turun Peringkat di MotoGP Belanda
Dianggap Curang, Marc Marquez Turun Peringkat di MotoGP Belanda
data polri kena hack
Data Polri Kena Hack, Beredar di Dark Web!
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas