KPJ Kota Bandung Membebaskan Anggotanya untuk Memilih Calon Wali Kota Bandung

KPJ Kota Bandung Memilih Calon Wali Kota Bandung
Aksi KPJ Kota Bandung ( Instagram @kapj_bandung)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Ditengah ramainya Pilkada serentak 2024 di Kota Bandung Kelompok Penyanyi Jalanan (KPJ) Kota Bandung dalam memilih Calon Wali Kota Bandung tidak akan memilih salah satu pasangan calon dalam konteks organisasi. Sebab, hal tersebut sudah tercatat dalam AD ART KPJ sendiri.

Ketua KPJ Kota Bandung, Cepi Suhendar mengatakan bahwa KPJ tidak akan memilih salah satu Cawalkot jika dalam kelembagaan. Sebab, menurutnya hal tersebut telah tertuang di AD ART.

“Tidak boleh berafiliasi, tapi secara lembaga kita akan konsisten dalam format lembaga selalu independen,” kata Cepi Suhendar, Jumat (21/6/2024).

Namun di balik hal tersebut, dirinya mengaku sebagai ketua akan membebaskan para anggotanya untuk menjalankan hak demokrasinya.

“Cuman dalam hal ini kami serahkan ke kawan-kawan membolehkan untuk mau berdemokrasi, secara personal lembaga tidak melarang untuk memilih calon tersebut,” ucapnya.

Adapun harapan dari KPJ tersebut, sesuai dengan aksi yang telah mereka lakukan, pihaknya mengingatkan kepada DPRD Kota Bandung dan Pemerintah Kota Bandung untuk memikirkan tentang keberadaan musisi jalanan.

BACA JUGA: KPJ Gelar Pembinaan Musik On The Street Industri

“Satu kami meminta kebebasan untuk berekspresi, dua meminta ruang ekspresi secara profesional, tiga juga meminta pemerintah hadir bersama untuk mengayomi, membina dengan jangka panjang. Biar terbentuk sinergitas antara komponen masyarakat dan pemerintah untuk sama-sama memajukan kota,” ujarnya.

“Saya ingin pemerintah membuat ruang konsep inkubasi permanen, di situ terjadi pembinaan, terjadi ekosistem, dan ruang kurasi, harapannya nanti wali kota yang terpilih DPRD yang terpilih, baik provinsi maupun kota bisa konsen ke sini (Musisi Jalanan),” pungkasnya.

 

(Rizky Iman/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Suar Mahasiswa Awards 2025
Suar Mahasiswa Awards 2025: Berkarya Lewat Foto Jurnalistik, Tips dan Trik Tangkap Momen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.