Kondisi Ibunda Julia Perez Usai Ditabrak Motor

Ibunda Julia Perez
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Kabar kurang enak datang dari ibunda almarhum Julia Perez yaitu Sri Wulansih. Dia dikabarkan menjadi korban tabrakan di daerah Depok Jawa Barat. Ibunda Julia Perez ini ditabrak motor saat akan menyeberang  pada tanggal 31 Maret 2023.  Sri Wulansih terpental sampai kepalanya membentur aspal lalu pingsan seketika di tempat.

Kronologi Kecelakaan

Adik dari mendiang Julia Perez membenarkan kabar tersebut. Dia juga menjelaskan “Motor itu kenceng dan engga ngerem juga, Jadi abi berusaha pegangin mama supaya menghindar dari motor, tapi nggak bisa juga” kata Nia Anggia, adik almarhum Jupe, melansir Pikiran Rakyat.

Dia juga menjelaskan jika abinya terpental sampai 7 meter dan mamahnya juga sama. Tapi Ibunda Julia Perez ini langsung pingsan dan dibawa ke rumah sakit. Akibat kejadian tersebut Sri Wulansih mengalami pembekuan darah dalam otaknya.

Sehingga Sri Wulansih perlu dilakukan rawat inap dan melakukan beberapa tindakan medis. “Kondisi mamah itu ada benjolan di kepalanya. Jadi, InshaAllah kita akan melakukan treatment untuk mencairkan pembekuan darahnya” ujarnya.

Setelah hampir satu minggu di rawat, kondisi ibunda Julia Perez tersebut di kabarkan masih harus mendapat perawatan medis. Berikut kata Nia Anggia, “Sekarang kondisi Alhamdulillah sadar, udah mau makan” ujar Nia Anggia di kawasan Tendean, Jakarta Selatan.

Tidak hanya itu saja, Nia Anggia juga menjelaskan jika sebelumnya sang ibu mengalami muntah darah. Tapi menurut dokter hal tersebut sangat wajar, karena merupakan efek dari kecelakaan.

“Oke(soal muntah darah) jadi yang terjadi sama mama muntah-muntah, pasti muntah iya” kata Nia.

Adik mendiang Julia Perez tersebut juga sangat bersyukur karena ibunya sudah sadar. Dia juga bersyukur karena ibunya tidak sampai lupa ingatan meskipun mengalami pendarahan di sela otaknya. Meskipun demikian, Sri Wulansih juga tidak mengingat jelas kejadian saat kecelakaan tersebut terjadi.

Begini ungkap Nia Anggia “(Daya ingat) Ingat nggak ingat, karena ngomong sama mama cuma sebentar sebentar ngobrol nanti dia mau nitip apa. Nanti dia bilang mama rebahan dulu ya, tidur gitu-gitu aja sih. Belum tau proses dia ingat lagi” kata Nia

Menurut Nia, ibunya ingat dengan anak-anaknya tapi tidak dengan kejadian kecelakaan tersebut.

BACA JUGA: Intip Pendapatan Fujianti Utami Selama jadi Artis

(Kaje)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
mentei HAM natalius pigai reshuffle kabinet
Ancaman Reshuffle Makin Santer, Kinerja Minim Menteri Pigai Disorot DPR
TNI AL penyelundupan Bawang Bombay
Penyelundupan 46 Ton Bawang Bombay Ilegal Asal New Zealand Digagalkan TNI AL
Cinta Laura Donor Darah
Cinta Laura Donor Darah Perdana, Bikin Degdegan
Sakamoto Days
Drakor The Trauma Code Geser Sakamoto Days dari Puncak Netflix
Roster
Rinazmi Comeback, Roster Baru EVOS Icon Makin Menyala!
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Real Madrid vs Atletico Madrid Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

AKBP Bintoro Dipecat dari Polri, Buntut Kasus Pemerasan

5

Dampak Bencana Metrologi Puluhan Sekolah di Garut Rusak
Headline
Kebakaran di Gedung ATR/BPN
Nusron Wahid Ikut Pantau Proses Pemadaman Kebakaran di Gedung ATR/BPN
Gedung ATR/BPN Kebakaran
Gedung ATR/BPN Kebakaran, 15 Unit Mobil Damkar Dikerahkan
Screenshot (150)
Link Live Streaming Real Madrid vs Atletico Madrid Selain Yalla Shoot
pengambilan sumpah WNI ole dion tim
Malam Ini Pengambilan Sumpah WNI Ole Romenii, Dion Marxk, dan Tim Geypens

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.