Kejutan dari Ghisca Pelaku Penipuan Tiket Konser Coldplay Dibongkar PPATK!

Penulis: Masnur

Ghisca Debora Aritonang, pelaku penipuan tiket konser Coldplay. (Foto: Istimewa)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA.TM.ID: Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Ivan Yustiavandana mengatakan, PPATK membongkar besarnya aliran perputaran uang yang berkaitan dengan tersangka kasus penipuan dan penggelapan tiket konser Coldplay, Ghisca Debora Aritonang (19).

Ivan menjelaskan, selama tahun 2023 hingga bulan November sebelum tersangka ditangkap nyaris mencapai Rp 40 Miliar di beberapa rekening miliknya.

“Transaksi ada di beberapa rekening Tahun 2023 saja perputarannya hampir Rp 40 M,” kata Ivan kepada awak media, Selasa (21/11/2023).

BACA JUGA: Janji yang Harus Dibayarkan Orang Tua Ghisca Debora Penipu Tiket Coldplay

Ivan menyebutkan, khusus di rentang waktu yang berkaitan dengan penjualan tiket Coldplay antara bulain Mei saat periode awal pembelian tiket hingga perhelatan konser di bulan November 2023, aliran transaksinya mencapai Rp 30 miliar.

“Untuk Mei sampai dengan Novembet saja di atas Rp 30 M, jadi kerugian masyarakat luar biasa besar ,” ujarnya.

Namun demikian, Ivan mengungkapkan, pihaknya tidak dapat menyampaikan lebih detail perihak transaksi dari beberapa rekening tersangka. Namun, dia meyakini beberapa rekening yang dimiliki tersangka sudah dilakukan pemblokiran.

BACA JUGA: Sosok Ghisca Debora, Penipu Tiket Coldplay Eks Murid Kristo Immanuel

“Ya ada beberapa rekening. Detail tidak bisa saya sampaikan ya. Kami sudah bekukan rekening yang bersangkutan sejak minggu lalu,” tegasnya.

Laporan wartawan Jakarta : Agus Irawan

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Donor darah Cirebon
Hari Jadi Cirebon, Aksi Donor Darah Pecahkan Rekor MURI
Ojol
Tarif Ojek Online Dipastikan Naik 8-15 Persen, Kemenhub Kaji Batas Potongan Aplikasi
MSC 2025
Kandas Sebelum Bertanding, S8UL Esports Resmi Dikeluarkan dari MSC 2025
Huijsen
Dulu Dilepas Murah, Kini Dean Huijsen Jadi Andalan Real Madrid
Energi Positif di Kubu Persib Semakin Terasa Dengan Hadirnya Pemain Baru 
Energi Positif di Kubu Persib Semakin Terasa Dengan Hadirnya Pemain Baru 
Berita Lainnya

1

Ketum Bomber Siap Dukung dan Jaga Kondusifitas Piala Presiden 2025

2

Tegas! Kemenhut Perketat Pengawasan Prosedur Keselamatan Pendakian Gunung

3

Harga BBM Pertamina, Shell Hingga Vivo Resmi Naik! Ini Daftarnya

4

Cek! Kisi-kisi Ujian Tes Terstandar SPMB Jabar 2025

5

Apple Posting 'Ratoh Jaroe', Tarian Seribu Tangan Tradisi Aceh
Headline
Kronologi Mahasiswa KKN UGM Tewas: Perahu Dihantam Gelombang
Kronologi Mahasiswa KKN UGM Tewas: Perahu Dihantam Gelombang
Real Madrid
Real Madrid Tundukkan Juventus 1-0 di Piala Dunia Antarklub 2025
Real Madrid
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus Piala Dunia Antarklub 2025 Selain Yalla Shoot
Tarian Aceh Ratoh Jaroe - Instagram Apple
Apple Posting 'Ratoh Jaroe', Tarian Seribu Tangan Tradisi Aceh

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.