Joe Biden Tak Tanggapi Desakan Presiden Jokowi Tentang Jalur Gaza

Penulis: Masnur

Presiden AS Joe Biden bertemu dengan Presiden Indonesia, Joko Widodo di Ruang Oval Gedung Putih, di Washington, Senin 13 November 2023. (AP / AP)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Desakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) terhadap Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden, untuk meminta Israel melakukan gencetan senjata tak digubris.

Hal itu diminta Jokowi ketika dirinya melakukan pertemuan di Gedung Putih beberapa waktu lalu.

“(Joe Biden) tidak menanggapi,” ungkap Jokowi di Jakarta, Senin (20/11/2023).

BACA JUGA: Desakan Indonesia soal Gencetan Senjata Israel, Heran Joe Biden Malah Ngobrolin Ini

Kendati demikian, Presiden Jokowi masih yakin kalau Joe Biden akan menerima dan menampung masukannya.

“Artinya mungkin masih ditampung jadi pemikiran. Saya kira dari apa yang kami sampaikan pasti dapat, saya pastikan dicatat, menjadi catatan,” jelasnya.

Presiden Jokowi mengatakan, dalam pertemuannya bersama Biden dirinya menyampaikan masukan tentang kondisi yang ada di Jalur Gaza.

Hal itu dilakukan biar Joe Biden bisa dan mau membuat Israel berubah pikiran, sehingga tidak ada korban berjatuhan lagi.

“Saya menyampaikan secara langsung pentingnya kekejaman di Gaza dihentikan, yang kedua gencatan senjata segera dilakukan dan yang ketiga perang segera disetop,” begitu kata Jokowi.

BACA JUGA: Pesan Kemanusiaan dari Viking Persib Club Buat Palestina, Tak Berkaitan Politik!

Dia juga mengatakan kepada Presiden AS itu kalau bantuan kemanusiaan harus dipermudah biar bisa masuk ke Jalur Gaza.

“Serta yang keempat, bantuan kemanusiaan harus dipermudah untuk bisa masuk ke Gaza, di Gedung Putih itu yang saya sampaikan, di APEC juga itu saya sampaikan secara tegas,” ungkapnya lagi.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mobil damkar
2 Mobil Damkar Dikerahkan untuk Tangani Kebakaran di Gang Guntur Cianjur
Pengancaman dan kekerasan
Pelaku Pengancaman Terkait Pengelolaan Lahan Parkir di Bekasi Dibekuk Polisi
Ganja
Peredaran Ganja 6 Kg di Jaktim Berhasil Digagalkan
Ojol Bandung
Viral! Ojol Bandung Tambal Jalan Pakai Uang Sendiri "Nggak Nunggu Janji"
Akhmad Marjuki
Disambut Bang Maja, Doa Haru Sertai Akhmad Marjuki dari Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Strategi Bisnis “Purple Cow/ Sapi Ungu”
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.