Ingin Dapat Uang di Fizzo Novel? Begini Caranya

Fizzo Novel
(Pinterest)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Aplikasi Fizzo Novel telah menjadi sorotan dengan konsepnya sebagai platform membaca novel digital yang menawarkan lebih dari sekadar hiburan, yaitu kesempatan untuk mendapatkan uang.

Dengan beragam pilihan genre bacaan, pengguna dapat menikmati novel favorit mereka sambil mengumpulkan reward dari platform ini.

Cara Mendapatkan Uang di Fizzo Novel

Untuk mendapatkan uang di Fizzo, pengguna perlu memanfaatkan reward yang diberikan oleh platform tersebut. Reward ini bisa melalui menyelesaikan misi dan kemudian tercairkan dalam bentuk uang. Berikut langkah-langkahnya:

1. Menjadi Penulis

Fizzo tidak hanya menyediakan fasilitas membaca, tetapi juga kesempatan untuk berkarya sebagai penulis. Pengguna dapat mendaftar sebagai penulis melalui aplikasi dan menulis karya-karya yang akan baca oleh pengguna lain.

2. Login Harian

Salah satu cara termudah untuk mendapatkan uang di Fizzo adalah dengan rutin login setiap hari. Pengguna perlu membuka aplikasi setiap hari dan mengklaim koin yang mereka dapatkan.

3. Menyebarkan Kode Undangan

Pengguna dapat menghasilkan uang dengan menyebarkan kode undangan mereka kepada orang lain. Ketika orang lain mendaftar menggunakan kode referal tersebut, pengguna akan mendapatkan reward.

Cara Tarik Dana di Fizzo Novel

Setelah mengumpulkan reward yang cukup, pengguna dapat menarik dana mereka melalui aplikasi. Langkah-langkahnya termasuk mempersiapkan dompet digital seperti OVO atau DANA, kemudian mengikuti langkah berikut:

  1. Buka aplikasi Fizzo Novel.
  2. Ketuk bagian ‘Hadiah’ dan pilih ‘Saldo’.
  3. Klik opsi ‘Tarik’ dan pilih besaran nominal yang ingin tarik.
  4. Masukkan nomor HP dompet digital yang digunakan.
  5. Tunggu hingga dana berhasil transfer ke rekening dompet digital.

BACA JUGA : Fakta Menarik Film Ali Topan yang Diadaptasi dari Novel

Dengan cara yang mudah dan sederhana, pengguna dapat menikmati membaca novel sambil menghasilkan uang tambahan melalui aplikasi Fizzo Novel.

Jika hobi membaca, ini bisa menjadi cara yang menyenangkan untuk mendapatkan reward dan tambahan pemasukan.

 

(Hafidah Rismayanti/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Program DAKOCAN
Cara Buat KIA pada Program DAKOCAN Lebih Mudah
Penyelidikan dan Penyidikan Kasus Hibah, Pemkab Tasikmalaya Hargai Kinerja APH
Penyelidikan dan Penyidikan Kasus Hibah, Pemkab Tasikmalaya Hargai Kinerja APH
F1: The Academy
Netflix Buat Serial F1 The Academy, Tayang Mei 2025!
AFC Naturalisasi
CEK FAKTA: AFC Larang Naturalisasi Pemain Belanda untuk Timnas Indonesia
tilang cadas pangeran
Polisi Kantongi Duit saat Tilang Pengendara di Cadas Pangeran, Bikin Malu Polres Sumedang!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.