Idul Adha Makin Dekat, Cek Daftar Harga Sapi Kurban Terbaru 2024

Daftar Harga Sapi Kurban 2024 (1)
(Trubus)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Hari raya Idul Adha atau hari raya kurban, sudah semakin dekat. Pada hari Idul Adha dan tiga hari setelahnya yang disebut hari tasyrik.

Amalan yang paling utama dan disukai Allah Subahanahu wa Ta’ala, pada saat hari Idul Adha dan hari tasyrik adalah melakukan penyembelihan hewan kurban.

Bagi yang akan melaksanakan ibadah penyembelihan kurban, mulai saat ini dapat menyiapkan biaya untuk membeli hewan kurban, baik sapi maupun kambing.

Untuk kurban dengan hewan sapi dapat untuk 1 sampai 7 orang, sesuai dengan kemampuan masing-masing. Kemudian salah satu syarat sapi yang bisa dikurbankan adalah minimal usia 2 tahun. Berikut ini ada informasi tentang harga sapi kurban. Harga kambing kurban 2024 berbeda-beda tergantung jenis dan bobotnya.

Daftar Harga Sapi Kurban 2024

Beberapa penjual juga mengategorikannya berdasarkan jenis-jenis sapi yang dijual, seperti sapi bali, sapi kupang, sapi limosin, dan lain-lain. Berikut daftar harga sapi kurban 2024 yang bisa dijadikan sebagai referensi:

1. Sapi Madura/Bali

– Bobot 250 kg: Rp 19.000.000

– Bobot 275 kg: Rp 21.000.000

– Bobot 300 kg: Rp 22.500.000

– Bobot 325 kg: Rp 24.500.000

– Bobot 400 kg: Rp 30.000.000

– Bobot 450 kg: Rp 35.000.000

– Bobot 500 kg: Rp 40.000.000

2. Sapi Ongol/Limosin

– Bobot 300 kg: Rp 21.000.000

– Bobot 350 kg: Rp 22.000.000

– Bobot 400 kg: Rp 26.000.000

– Bobot 450 kg: Rp 29.000.000

– Bobot 500 kg: Rp33.000.000

– Bobot 600 kg: Rp 39.000.000

– Bobot 650 kg: Rp 43.000.000

– Bobot 700 kg: Rp 45.000.000

BACA JUGA: Daging Kurban Paling Sehat, Sapi atau Kambing? Ini Kata Ahli Gizi

3. Sapi Super

– Bobot 750 kg: Rp 50.000.000

– Bobot 800 kg: Rp 65.000.000

– Bobot 850 kg: Rp 70.000.000

– Bobot 900 kg: Rp 90.000.000

– Bobot 1 ton: Rp 125.0000-Rp 150.000.000

Jadi itu merupakan rekomendasi harga sapi untuk kurban terbaru yang harus kamu ketahui!

 

(Kaje/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Gokil! Startup Ini Adakan Lomba Balap Sperma Perdana di Dunia
Gokil! Startup Ini Adakan Lomba Balap Sperma Perdana di Dunia
Euis Ida Wartiah
Euis Ida Wartiah Tinjau Kinerja P3D Karawang, Targetkan Pendapatan 2025 Lebih Optimal
rahmat hasto
Jaksa Dibuat Bingung oleh Saksi Rahmat pada Persidangan Kasus Hasto
Krisna Mukti
Mengejutkan! Krisna Mukti Akui Pernah Sombong Saat Jadi Anggota DPR
Hotman Paris
Hotman Paris Ngaku Masih Setia Bawa Duit Cash, Ogah Pakai QRIS!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.