Hati-hati! Minum Air Putih Ini Bisa Sebabkan Ginjal Bermasalah

Air Putih
(Foto:Pixabay).

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Air putih adalah zat cair yang terdiri dari molekul hidrogen dan oksigen, merupakan zat
yang sangat dibutuhkan tubuh. Air putih pun baik untuk proses detoksifikasi atau pelepasan racun dalam tubuh,
sehingga air putih dipercaya menjadi antioksidan.

Fungsi utama air putih adalah sebagai pelepas haus dan pencegah dehidrasi. Dalam sehari, air putih yang wajib dikonsumsi adalah minimal delapan gelas.

Tapi bagaimana jika kebutuhan itu dipenuhi dengan minum air dingin? Apakah baik bagi kesehatan?

Menurut dr Zaidul Akbar, air dingin dapat menyebabkan ketidakseimbangan pada tubuh dan memperlambat proses pencernaan.

dr Zaidul Akbar berpendapat orang yang minum air dingin menyebabkan terjadinya ketidakseimbangan
suhu pada tubuhnya dan memperlambat proses pencernaan.

Suhu tubuh normal manusia sekitar 36-37 Celcius. Sehingga ketika orang minum air dingin, tubuh perlu mengeluarkan energi tambahan untuk memulihkan suhu normalnya.

BACA JUGA: Minum Ramuan Ini, Penyakit Asma Bisa Sembuh Kata dr Zaidul Akbar

Minum air dingin memberikan sejumlah dampak negatif yang mungkin tidak diperhatikan oleh semua orang.

“Kalau sering minum air dingin lama-lama ginjalnya bisa tergerus bermasalah apa lagi air es,” kata dr Zaidul Akbar
melansir kanal Youtube Bisikan.com, Senin (18/12/2023).

dr Zaidul Akbar juga mengatakan, dampak yang lebih mengerikan ketika makan sambil meminum air dingin. Makanan yang mengandung lemak akan menggumpal karena bercampur langsung dengan air dingin atau es.

“Saran saya jangan minum waktu makan. Minumnya kapan? sebelum dan sesudah makan kasih jarak 15-30 menit minum sebelum makan. Jadi sebelum makan banyak minum supaya gak banyak juga makannya,” pungkas dr Zaidul Akbar.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva