Ghisca Debora Penipu Tiket Coldplay, Gunakan Uang Kejahatan untuk Foya-foya

Penulis: Saepul

ghisca debora tiket coldplay (3)
foto (PMJ News)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Polisi mengumumkan ketersangkaan Ghisca Debora Aritonang, penipu tiket konser Coldplay senilai Rp5,1 miliar. Uang hasil aksi kejahatannya digunakan untuk membeli barang-barang mewah

“Total barang bukti ini kurang lebih ada Rp600 juta, dan sisanya hampir sekitar Rp2 miliar itu digunakan pribadi oleh tersangka,” ujar Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro dalam konferensi pers di Mapolres Metro Jakarta Pusat, Senin (20/11/2023).

“Berbagai barang-barang branded atau bermerek yang setidaknya dibeli itu sejak bulan Mei atau sejak GDA menerima uang-uang pemesanan tiket,” imbuhnya.

BACA JUGA: Ghisca Debora Penipu Tiket Coldplay, Ternyata Sempet Punya Masalah di Kampus

Selain itu, lanjut, Purnomo, hasil dari menipu digunakan untuk perjalanan ke Belanda sebagai kepentingan pribadinya.

‘Sesuai data perlintasan paspor memang yang bersangkutan pernah ke Belanda. Kami masih mendalami itu. Setidak-tidaknya antara kurun waktu Mei sampai dengan November kemarin,” ucapnya.

Hingga saat ini, paspor milik tersangka telah disita oleh polisi, untuk keperluan pengembangan kasus lebih panjang lagi.

“Sampai saat ini kami masih mendalami semua informasi yang diberikan oleh masyarakat terkait ada uang mengalir ke Belanda dan sebagainya,” pungkasnya.

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Polresta Bandung Komitmen Berikan Kenyamanan untuk Pelaku Usaha
Polresta Bandung Komitmen Berikan Kenyamanan untuk Pelaku Usaha
Perpisahan sekolah
Perpisahan Sekolah di Cimahi Diimbau Tidak Memungut Biaya dari Orang Tua Siswa
NCC UGM
Peneliti UGM Buktikan Efektivitas NCC dalam Scaffold untuk Rekayasa Tulang
Manchester United
Link Live Streaming Manchester United vs West Ham Premier League Selain Yalla Shoot
Fetty Anggraenidini
Fetty Anggraenidini Hadiri Rapat Pleno DPP MKGR, Bahas Persiapan MUBES 2025
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

3

Perahu Tradisional Pengangkut Sembako Meledak di Pelembang, Empat Orang Hilang, Tiga Luka-luka

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Prodi Ilmu Komunikasi Telkom University dan Yayasan Panrita Peduli Hadirkan Program "Guru Literat AI" untuk Aktivis Pendidikan Sulawesi Selatan
Headline
Diterjang Angin Puting Beliung Puluhan Rumah di Tangerang Rusak
Diterjang Angin Puting Beliung Puluhan Rumah di Tangerang Rusak
Liverpool vs Arsenal
Link Live Streaming Liverpool vs Arsenal Premier League Selain Yalla Shoot
Barcelona vs Real Madrid
Link Live Streaming El Clasico Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot
Jadwal Operasi Bank Selama Libur Waisak
Jadwal Operasi Bank Selama Libur Waisak

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.