Geni Faruk Lempar Tas Mewah Celine Saat Main Bareng Ameena

Tas Geni Faruk
(Instagram/@genifaruk)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Perayaan ulang tahun Azura, putri Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, diwarnai momen lucu antara sang nenek, Geni Faruk, dan cucunya, Ameena.

Momen tersebut dibagikan oleh Geni Faruk melalui akun TikTok, namun netizen salah fokus dengan tas yang ibu sebelas anak ini.

Dalam video, Ameena yang sedang asyik bermain hula hoop meminta Geni Faruk untuk mencobanya.

“Coba Gaddi,” kata Ameena sambil menyerahkan hula hoop tersebut.

“Ohh Gadda, coba Gadda bisa nggak ya,” ujar Geni Faruk sambil mencoba hula hoop milik Ameena.

Karena hula hoop milik cucunya tak muat di badannya, Geni Faruk lantas mencoba memainkan hula hoop tersebut di tangannya. Namun, netizen justru tak fokus pada interaksi antara nenek dan cucu tersebut, melainkan tas yang dikenakan Geni.

Geni terlihat sempat melepas dan melempar tas yang dipakai ke lantai saat mencoba hula hoop milik cucunya. Hal itu lantas membuat netizen salah fokus.

Ternyata, tas yang dilemparkan ibu Atta Halilintar itu adalah tas klasik dari brand Celine senilai Rp71 juta.

@genihalilintar

♬ original sound – Geni&Halilintar – Geni&Halilintar

BACA JUGA : Geni Faruk Bungkam Soal Dugaan Kehamilan Aaliyah Massaid, “Forbidden”

Momen ini pun menjadi sorotan netizen. Banyak yang berkomentar tentang kemewahan tas yang dikenakan Geni Faruk.

tas celinenya di geletakan begitu saja,” tulis pemilik akun tiktok @aderapriliana.

aku jg lngsng fokus ke tas nya,” tulis akun @pejuangdoa.

Meskipun momen tersebut hanya sebuah kesenangan sederhana antara nenek dan cucu, namun tas mewah yang dikenakan Geni Faruk tetap menjadi pusat perhatian.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Lewis Hamilton Kembali Jalani Sesi Latihan
Pindah ke Ferrari, Lewis Hamilton Ungkap Proses Adaptasi yang Tidak Mudah
Badosa-QF
Alami Cedera, Paula Badosa Terpaksa Mundur dari Madrid Open 2025
Perempat Final Denmark Open 2024
Piala Sudirman 2025: Saatnya Generasi Muda Unjuk Gigi, Indonesia Siap Ukir Sejarah di Xiamen
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.