Gempa M 5,8 Guncang Banda Aceh dan Sekitarnya

Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Ilustrasi-Gempa (wahana)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA,ID — Gempa dengan magnitudo (M) 5,8 mengguncang Banda Aceh dan Aceh Besar pada Minggu (13/10/2024) siang.

Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa terjadi pada pukul 14.01 WIB.

Pusat gempa berlokasi pada 5.48 LU,93.87 BT atau 161 km barat daya Banda Aceh, dengan kedalaman sepuluh kilometer.

Gempa tersebut dirasakan di Banda Aceh, Aceh Besar, Sabang hingga sebagian Pidie. Getaran gempa terasa beberapa detik.

Hingga kini belum diketahui ada tidaknya dampak gempa tersebut. BMKG memastikan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami. Masyarakat diimbau agar tetap tenang dan tidak perlu panik

 

Sabang Aceh di Guncang Gempa
Banda Aceh Diguncang Gempa (BMKG)

BACA JUGA: BMKG: Waspada Gangguan Sinyal Komunikasi Akibat Badai Matahari

“Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data,” tulis BMKG.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Motif WNA Gantung Diri
WNA Asal China Gantung Diri di Soetta, Begini Penjelasan Polisi
Harga Emas Antam
Sebelumnya Sempat Jatuh, Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 17.000 Per Gram
JNE Berangkatkan Ksatria dan Srikandi ke Holyland untuk Perjalanan Rohani
JNE Berangkatkan Ksatria dan Srikandi ke Holyland untuk Perjalanan Rohani
25 Ribu Rumah Subsidi untuk Tukang Sayur hingga Ojek Disiapkan Pemerintah
Cek, 25 Ribu Rumah Subsidi untuk Tukang Sayur hingga Ojek Disiapkan Pemerintah
kasus penculikan anak
Gawat, Dalam Sebulan Kasus Anak Hilang Merajalela
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo

5

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.