Fenomena Sejumlah Pria Rekam Pramugari Bus, Dianggap Pelecehan hingga Mirip Vrindavan!

rekam pramugari bus
(Instagram/fakta.jakarta)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Sebuah video memperlihatkan sejumlah pria merekam seorang pramugari bus. Mereka menarasikan ‘fenomena baru di Terminal Jakarta dikerubungi pria demi videokan pramugari cantik’.

Dalam video itu menampilkan, sejumlah pria yang memegang HP merekam dari balik kaca depan bus mengarah pada seorang pramugari yang mengenakan pakaian merah jambu di dalam bus.

“Nih fenomena terbaru di terminal ya, untuk pada sore kali ini,” kata si perekam video yang memperlihatkan peristiwa itu, dikutip dari Instagram @fakta.jakarta.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Fakta Jakarta (@fakta.jakarta)

Selain itu, penggungah video juga menyoroti kondisi terminal bus di Jakarta, lantaran sejumlah penumpang tidak mau turun karena keberadaan calon.

BACA JUGA:

Viral! Wisatawan Nekat Keluar dari Mobil di Area Satwa Liar Taman Safari Bogor

Video Viral Oknum Pegawai PUPR Kutai Timur Joget di Ruang Rapat

Hanya saja , penumpang yang terhitung jari sekitar satu sampai dua orang yang berani turun di terminal. Sedangkan, calo yang datang untuk mengerubungi pramugari bus bisa lebih dari 12 orang.

Sontak, banyak netizen yang telah menonton video perekaman pramugari bus itu merasa prihatin. Tidak sedikit, fenomena ini dikaitkan dengan perilaku orang-orang seperti di Vrindavan, India.

“Kasian mbak nya…. di lecehkan malah,” kata akun @m_a******

“Lihat lah wahai netizen Indonesia yg sering menghujat negara PRENDAVAN, trnyata negara kita ketularan,” tambah akun @c***********1.

“Hayo yg hobi ngehujat vrindavan, sekarang pelan2 kita jadi sama dengan mereka,” timpal netizen lagi sembari menggunakan emot terkekeh.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Timnas Indonesia
Dean James Tak Sabar Ingin Membela Timnas Indonesia di SUGBK
Ian-Machado-Garry-768x432
Ian Machado Garry Resmi Jadi Petarung Cadangan Laga Belal Muhammad vs Jack Della Maddalena di UFC 315
carlos-sainz-i-sincerely-believe-that-lewis-hamilton-is-not-v0-yyfCzQJTXYbaunt9nQcESFd6h8tHDTYJdzNNt8XkRJI
Zak Brown: Pintu McLaren Masih Terbuka untuk Carlos Sainz
Syndication: Desert Sun
Moyuka Uchijima Ukir Sejarah di Madrid Open 2025
Perempat Final Japan Open 2024
Tim Indonesia Hadapi Laga Penentuan Berat Kontra India di Piala Sudirman 2025
Berita Lainnya

1

Bandung Digital Academy: Smart City hingga AI dalam Jurnalistik

2

David da Silva Curahkan Isi Hatinya dan Akui Ini Menjadi Musim Terberat Sepanjang Karirnya

3

Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-2025

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Franco-Morbidelli-21-copy
Cidera di MotoGP Jerez, Franco Morbidelli Hadapi Ancaman Serius
PEVS 2025
Harga Tiket dan Daftar Merek Mobil-Motor Ajang PEVS 2025, Mulai Besok!
Rieke Diah Pitaloka - Mbah Tupon jpgRieke Diah Pitaloka - Mbah Tupon jpg
Rieke Diah Pitaloka Bela Mbah Tupon, Lansia 68 Tahun Korban Sindikat Mafia Tanah
situs dampuawang indramayu
Situs Dampuawang Indramayu akan Diteliti Mendalam, Kemendikbud: Potensinya Sangat Besar!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.