Real Madrid Melaju ke Semifinal Setelah Menang Adu Penalti 4-3 lawan Man City

Manchester City
Foto:Dok.RealMadridofficila

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Pertandingan antara Manchester City dan Real Madrid harus berlanjut hingga perpanjangan waktu setelah laga selama 90 menit berakhir dengan skor imbang 1-1.

Real Madrid lebih banyak melakukan taktik bertahan sejak awal pertandingan, sementara Manchester City menguasai permainan dan mencoba mencari celah di pertahanan lawan. Namun, Madrid yang berhasil membuka keunggulan terlebih dahulu pada menit ke-12.

Real Madrid mengamankan tempat di semifinal Liga Champions 2023/24 setelah menang adu penalti 4-3 lawan Manchester City dalam pertandingan leg kedua perempat final di Etihad Stadium Rabu waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

BACA JUGA: Preview Manchester City vs Real Madrid Leg Kedua Perempat final Liga Champions

Real Madrid unggul lebih dulu lewat gol Rodrygo sebelum Kevin de Bruyne menyamakan kedudukan.

Bermain Imbang 90 Menit

Kedua tim bermain imbang 1-1 selama 90 menit ditambah ekstra time 2×15 menit, yang membuat laga harus berlanjut ke adu penalti.

Dua penendang Manchester City gagal mencetak gol, sedangkan hanya satu penendang Madrid yang gagal, demikian laporan laman resmi UEFA.

Lolos Ke Semifinal Liga Champions

Kemenangan ini mengantar Real Madrid ke babak semifinal Liga Champions 2023/24. Sang juara bertahan Man City harus tersingkir.

Susunan pemain:

Manchester City (4-1-4-1): Ederson; Gvardiol, Dias, Akanji (112′ Stones), Walker; Rodri; Grealish (72′ Doku), Silva, De Bruyne (112′ Kovacic), Foden; Haaland (91′ Alvarez)

Real Madrid (4-2-3-1): Lunin; Mendy, Nacho, Rudiger, Carvajal (110′ Militao); Kroos (79′ Kroos), Camavinga; Rodrygo (84′ Brahim), Bellingham, Valverde; Vinicius (102′ Vazquez)

 

(Mahendra/Usk)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva