Denise Chariesta Klaim Jadi Korban Penipuan, Mau Dipake DP Mobil Tapi Duit Donasi Gak Ada

Denise Chariesta mengklaim kalau dirinya jadi korban penipuan, terkait dengan open donasi yang dilakukannya. (Foto: Instagram)

Bagikan

BANDUNG, TM.ID: Entah kabar kurang enak atau kabar konyol dari Denise Chariesta yang melakukan open donasi untuk kelahiran bayi yang sedang dikandungnya.

Denise menyangka kalau dirinya mendapatkan transferan uang sebesar Rp100 juta dari followersnya. Namun siapa sangka dia kena prank

Denise Chariesta yang sedang mengandung membuka donasi kepada para pengikutnya untuk persiapan kelahiran anak pertamanya. Namun Denise merasa kalau dirinya menjadi pkorban penipuan.

Tingkah konyol yang dilakukan oleh Denise diposting dalam akun media sosialnya. Dia menceritakan soal dirinya yang mengkalim menjadi korban penipuan.

“Gue abis kena tipu gaes, mau dp alpred (Alpardh) jadinya kampred, nangis sekebon,” begitu kata Denise Chariesta, dikutip dari akun Instagramnya, Rabu (23/8/2023).

BACA JUGA: Denise Chariesta Buka Loker Suami Bayaran, Syaratnya Bikin Tepok Jidat

Denise menceritakan ada seseorang yang mengirim pesan dan mengaku ingin menyumbang. Orang tersebut mengaku memberikan sumbangan senilai Rp100 juta.

“Kita udah senang dong, kita udah langsung merayakan Rp100 juta yang kedua kalinya ya,” begitu kata Denise dalam postingannya tersebut.

Kemudian Denise pun malah berencana mengnakan uang itu untuk membeli mobil di showroom. Tapi saat akan membayar DP, uang tersebut tidak ada.

“Ya udah dong kita langsung mau ke showroom mobil, langsung mau DP, eh pas sampai sana ternyata, pas lagi gesek ternyata duitnya gak ada. Gak masuk duitnya, berarti gua diboongin dong? Gua ditipu dong? Benar gak guys,” kata dia.

Denise merasa kalau dirinya menjadi korban penipuan. Denise mengaku malu ke pihak showroom mobil.

“Gua sampai malu sama semua showroom mobilnya kan, baru mau DP Alpret (Alphard), gak jadi karena Rp100 juta nya gak ada,” jelasnya.

BACA JUGA: Donasi Rp2,5 M Lahiran Denise Chariesta Tuai Hujatan Netizen

Herannya Denise memperingatkan untuk lebih hati-hati dalam membuka open donasi. Dirinya mengingatkan pentingn untuk melakukan cek mutasi lebih dahulu.

“Ini buat yang lain-lain harus lebih hati-hati lagi ya guys kalau buka open donasi kayak gua, hati-hati ditipu kayak gua kan, jadi lain kali kita harus double check, selalu cek mutasi, dan tetap waspada penipuan donasi gini,” ujarnya.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Manfaat Pasang Kamera CCTV
3 Manfaat Pasang Kamera CCTV di Rumah
Quote Mahatma Gandhi
Mahatma Gandhi: Bapak Bangsa India dengan Quote yang Inspiratif
Daerah Batu
Mengenal Kota Batu, Surga Wisata dengan Segudang Fakta Menarik!
Xiaomi 14T series
Xiaomi 14T Series Lolos Sertifikasi di Indonesia, Kapan Rilis?
Jenis Kamar Hotel
Yuk, Kenali Jenis Kamar Hotel Sebelum Check In!
Berita Lainnya

1

Tips Beli Tiket Presale Konser Bruno Mars di Jakarta!

2

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

3

Salurkan Dana BSPS, bank bjb Tandatangani MOU dengan Kementerian PUPR

4

Kanada Bungkam Venezuela Lewat Adu Penalti 4-3, Tantang Argentina di Semifinal Copa America 2024

5

Dani Olmo, Man of the Match Spanyol vs Jerman Perempat Final Euro 2024
Headline
penyesalan terbesar manusia
5 Penyesalan Terbesar Manusia Menjelang Ajal
Jersey Olimpiade Timnas Indonesia Dipuji Prabowo
Jersey Olimpiade Timnas Indonesia Dipuji Prabowo: 'Bagus Sekali'
WNI di Jepang Ternyata Ditangkap Kasus Narkoba
Dikabarkan Hilang, WNI di Jepang Ternyata Ditangkap Kasus Narkoba
justin bieber
Justin Bieber Nyanyi di Pernikahan Crazy Rich Asia, Dibayar Rp160 Miliar