Demokrasi Lebih Baik, Pilpres 2024 Minimal 3 Calon

Elektabilitas Pasangan Asih
Mantan Gubernur Jabar Ahmad Heryawan (web)

Bagikan

BANDUNG,TM.id: Menjelang Pemilihan Presiden (Pilpres 2024), Gubernur Jawa Barat 2 Periode Ahmad Heryawan (Aher) menyebut, minimal harus ada tiga calon untuk demokrasi yang baik di Indonesia. Hal itu penting guna mengantisipasi terjadinya polarisasi yang berpotensi memecah belah masyarakat.

“Kalau hanya dua pasangan Capres, pengalaman 2019 ada pembelahan, bahkan sampai sekarang masih ada bekas-bekasnya,” kata Aher di Bandung.

Pilpres 2024
Aher bersama Anies Baswedan (web)

Maka ke depan (2024) tidak saja demokratis, tetapi juga harus mampu menyembuhkan nuansa keterbelahan yang saat ini masih terpolarisasi di media sosial. Sebab, siapapun presiden terpilih, adalah presiden semua orang (warga Indonesia) bukan presiden mereka yang mencoblos.

“Memilih atau tidak memilih, saat seorang presiden harus adil kepada keduanya. Seluruh bangsa Indonesia adalah rakyatnya,” kata dia.

Baca Juga: Bagaimana Pedoman Pemilu 2024 di Wilayah IKN? Begini Kata DPR RI

Aher pun menyatakan kesiapannya menjadi calon Wakil Presiden pada Piplres 2024 nanti.

“Jika partai menugaskan atau memilih saya, dan koalisi menyetujui, In Sya Allah siap,” kata Aher. Saat ini komunikasi intens dilakukan dengan capres partai Nasdem Anies Baswesan, bahkan sudah sering bertemu.

“Kemunikasi antar partai dan timnya pun berjalan baik, tim terus bekerja,” kata Wakil Ketua Majelis Syuro PKS itu. Meski begitu, baik PKS, Nasdem maupun Demokrat, kata Aher, belum deklarasi untuk koalisi, sehingga belum ada penetapan capres dan wapres yang pasti.

(LIN)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Aplikasi CapCut
Cara Edit Video Menggunakan Aplikasi CapCut
Komisi XI DPR RI Ingatkan Pemerintah Minimalkan Kebocoran Anggaran Negara
Rawan di Korupsi, Komisi XI DPR RI Ingatkan Pemerintah Minimalkan Kebocoran Anggaran Negara
Harga pangan
Cek! Harga Pangan Kamis, Telur Ayam Rp32.380/kg, Bawang Merah Rp38.050/kg
Penetapan Tersangka Hasto
Soal Penetapan Tersangka Hasto, Jokowi Memilih Tersenyum 'Saya sudah Purnatugas, Pensiunan Biasa'
KPK Cegah Yasonna dan Hasto ke Luar Negeri
Terkait Kasus Dugaan Suap PAW, KPK Cegah Yasonna dan Hasto ke Luar Negeri
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Aktivitas Kawah Sileri Gunung Dieng Meningkat, Masyarakat dan Wisatawan Tidak Masuki Wilayah Radius 500 Meter

4

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat
Legislator Minta Perusahaan Penumpah Zat Kimia di Padalarang Diberi Sanksi Berat!
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Gabriel Martinelli Bisa Jadi Opsi Arsenal Ganti Bukayo Saka
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Manchester United Siapkan Pengganti Rashford
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus
Man City Incar Kiper Sensasional Juventus

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.