Resmi Jadi Tuan Rumah, Berikut Daftar Tim Piala Dunia U-17

Daftar Tim Piala Dunia U-17 Tahun 2023.
Daftar Tim Piala Dunia U-17 Tahun 2023. (Pixabay)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Berikut adalah ulasan tentang Daftar Tim Piala Dunia U-17 Tahun 2023. FIFA telah resmi mengumumkan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 2023.

Dengan adanya penunjukan tersebut, Timnas Indonesia U-17 dipastikan bakal menjadi satu dari 24 peserta Piala Dunia U-17.

Indonesia ditunjuk sebagai tuan rumah turnamen tersebut setelah FIFA menggelar Rapat Dewan di Zurich, Swiss, pada Jumat (23/6/2023).

Indonesia ditunjuk sebagai tuan rumah karena Peru belum siap secara infrastruktur. Pemerintah Peru belum siap membenahi sejumlah stadion untuk menggelar Piala Dunia U-17 2023, karena tengah mengalami krisis ekonomi.

“Dewan FIFA juga menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 2023,” bunyi pernyataan resmi FIFA.

BACA JUGA: Anggaran Piala Dunia U-17 Capai Rp 400 Miliar, Wajar?

Berstatus sebagai tuan rumah, Timnas Indonesia otomatis mendapatkan jatah berlaga pada putaran final Piala Dunia U-17 2023. Menempati Grup A, Tim Garuda Nusantara kini menanti calon lawan yang akan dihadapi dalam undian di Jakarta pada Agustus 2023.

Daftar Lengkap Tim Peserta Piala Dunia U-17 2023:

1. Asia

Timnas Indonesia U-17 (Tuan Rumah)
Jepang
Korea Selatan
Iran
Uzbekistan

2. Afrika

Burkina Faso
Mali
Maroko
Senegal

3. Amerika Utara, Amerika Tengah

Kanada
Meksiko
Panama
Amerika Serikat

4. Amerika Selatan

Argentina
Brasil
Ekuador
Venezuela

5. Oceania

Kaledonia Baru
Selandia Baru

6. Eropa

Inggris
Prancis
Jerman
Polandia
Spanyol

Demikian Daftar lengkap Tim Piala Dunia U-17 Tahun 2023 yang akan digelar di beberapa stadion di Indoensia.

(Aziz/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.