Daftar Hashtag Viral TikTok, Content Creator Harus Tahu!

Penulis: Anisa

hashtag viral Tiktok
(Slice)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Menggunakan hashtag viral TikTok dapat meningkatkan peluang konten muncul di FYP (For You Page), yang merupakan beranda utama bagi pengguna TikTok.

Dengan strategi hashtag yang tepat, kontenmu dapat menjangkau audiens yang lebih luas dan mendapatkan lebih banyak interaksi, seperti like, komentar, dan share.

Daftar Hashtag Viral TikTok Berdasarkan Kategori

Untuk memaksimalkan peluang di TikTok, penting untuk memilih hashtag yang tepat berdasarkan niche atau kategori konten. Berikut adalah daftar hashtag viral Tiktok yang dapat kamu gunakan, berdasarkan berbagai kategori.

Kategori Gaya Hidup dan Hiburan

Berikut adalah kategori hashtag berdasarkan gaya dan hiburan

Hiburan

  1. #comedy
  2. #dance
  3. #art
  4. #funny
  5. #artist

Olahraga

  1. #football
  2. #fitness
  3. #gym
  4. #fun
  5. #lik

Kebugaran dan Kesehatan

  1. #gym
  2. #workout
  3. #fit
  4. #motivation
  5. #bodybuilding
  6. #love
  7. #gymlife
  8. #training
  9. #health

Makeup & Kecantikan

  1. #makeup
  2. #love
  3. #beauty
  4. #fashion
  5. #style

Kategori Hewan Peliharaan dan Makanan

Berikut adalah hashtag berdasarkan peliharaan dan makanan

Hewan

  1. #nature
  2. #cute
  3. #pet
  4. #cats
  5. #dog
  6. #photooftheday

Game

  1. #fortnite
  2. #youtube
  3. #memes
  4. #pc
  5. #game
  6. #gamer

Makanan

  1. #love
  2. #like
  3. #follow
  4. #yummy
  5. #foodlove

Hashtag Viral Umum untuk Mengoptimalkan Awareness

Untuk meningkatkan visibilitas konten secara umum, gunakan kombinasi hashtag dan memiliki banyak pencarian di TikTok.

  1. #fyp
  2. #tiktok
  3. #foryoupage
  4. #viralvideos
  5. #funnyvideos
  6. #duet
  7. #trending
  8. #love
  9. #memes
  10. #followme
  11. #repost
  12. #new
  13. #music
  14. #cute
  15. #savagechallenge
  16. #levelup
  17. #featureme
  18. #tiktokfamous
  19. #viralpost
  20. #slomo
  21. #video
  22. #foryou
  23. #likeforfollow
  24. #couplegoals

Daftar Hashtag Viral Umum Lainnya

Berikut adalah daftar hashtag umum lainnya yang juga dapat meningkatkan visibilitas konten di TikTok:

  1. #justforfun
  2. #recipe
  3. #beautyblogger
  4. #DIY
  5. #canttouchthis
  6. #dancer
  7. #dancechallenge
  8. #5mincraft
  9. #quotes
  10. #behindthescenes
  11. #goal
  12. #weirdpets
  13. #ootd
  14. #reallifeathome
  15. #mexico
  16. #tiktokmademebuyit
  17. #family
  18. #swagstepchallenge
  19. #handwashchallenge
  20. #foodie
  21. #singing
  22. #beautiful
  23. #lifehack
  24. #dadsoftiktok
  25. #photography
  26. #learnontiktok

BACA JUGA: Harga Gift TikTok Terbaru Bulan Mei 2024, Cek!

Konsistensi dalam menggunakan hashtag dapat meningkatkan visibilitas dan engagement kontenmu di TikTok. Pastikan untuk selalu melakukan riset dan memperbarui daftar hashtag yang kamu gunakan sesuai dengan tren terbaru dan perubahan algoritma TikTok.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Ekspor Beras Indonesia
Indonesia Siap Ekspor Beras Ke Malaysia 2 Ribu Ton per Bulan
Selebgram Malaysia
Selebgram Malaysia Ceraikan Istri saat Siaran Langsung
hq720 (6)
OPPO Reno14 Series, Dibekali Kamera 50MP dengan Baterai Super Jumbo, Konten Kreator Merapat!
AION V
Aion Minta Maaf Pengiriman Aion V Mundur, Kompensasi Sesuai?
chery tiggo 8 csh
Chery Tiggo 8 CSH Meluncur di Indonesia, Konsumsi BBM Bikin Jarang Bolak-balik SPBU!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

BREAKING NEWS: Tersinggung Pernyataan Dedi Mulyadi, Fraksi PDIP Walk Out dari Paripurna DPRD Jabar

3

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming Persita Tangerang vs Persib Bandung BRI Liga 1 2024/25 Selain Yalla Shoot
Headline
Manchester United
Link Live Streaming Chelsea vs Manchester United Premier League Selain Yalla Shoot
Persib Bandung Gagal Amankan Poin Sempurna di Kandang Persita Tangerang
Persib Bandung Gagal Amankan Poin Sempurna di Kandang Persita Tangerang
skandal kades sekdes
Heboh Dugaan Skandal Kades dan Sekdes, Bupati Lamongan Tak Segan Beri Sanksi!
pdip dedi mulyadi
Fraksi DPRD PDIP Jabar Tuntut Klarifikasi Dedi Mulyadi: Bukan Hanya KDM yang Ingin Maju!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.