Cek, Rekomendasi MicroSD Berkualitas!

MicroSD berkualitas
(Web)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: MicroSD merupakan alat penyimpan yang paling efektif, khususnya pengguna smartphone. Memiliki desain kecil, cara memasangnya juga sangat mudah. Selain itu, kapasitasnya juga sangat besar. Saat ini sudah banyak sekali merek microSD yang dijual di pasaran.

Berikut merupakan MicroSD berkualitas yang bisa kamu beli di pasaran.

1. Samsung

MicroSD berkualitas pertama adalah Samsung. Samsung memiliki dua pilihan microSD yang sangat berkualitas yaitu Samsung Pro Endurance dan Samsung EVO Plus. Varian yang dijual juga sangat lengkap yaitu 32GB, 64GB, 128GB, 256GB, dan 512GB.

Tapi untuk seri Samsung Pro Endurance hanya ada 64GB, 128GB, dan 256GB. Harganya tetap sama dengan seri sebelumnya. Biasanya MicroSD ini dijual dengan harga 60 ribu kapasitas 32GB dan 665 ribu kapasitas 512GB.

2. SanDisk

SanDisk merupakan salah satu MicroSD berkualitas. Banyak jenis yang mereka tawarkan termasuk seri SanDisk Ultra dan SanDisk Extreme. Kemampuan baca per detiknya sampai 150MB per detik. Kamu bisa membuka 100 foto hanya dalma 1 menit.

Ada beberapa varian kapasitas muali dari 16GB sampai 1TB. Harganya sekitar 45 ribu kapasitas 16GB, 2 juta kapasitas 1TB.

3. Lexar

Ada merek MicroSD berkualitas berikutnya yaitu Lexar. Merek satu ini memiliki kecepatan tinggi dan daya tahan baik yaitu Lexar 633x dan Lexar 1066x. Kecepatannya mencapai 160MB per detik, sehingga kamu bisa transfer data dengan cepat.

Terdapat varian 32GB sampai 512GB. Harga seri 633x dijual mulai dari 53 ribu kapasitas 32 GB. Selain itu harga 1,2 juta kapasitas 512GB. Tapi lexar seri 1066x dijual dengan harga mahal yaitu 160 ribu kapasitas 64 GB. Kemudian 128 GB dengan harga 259 ribu.

4. Kingston

Kingston memiliki tiga seri MicroSD yang sangat terkenal yaitu  CANVAS Select Plus, CANVAS Go! Plus, dan Endurance. Untuk harga microSD Kingston CANVAS Select Plus mulai 60 ribu untuk kapasitas 32GB dan 941 ribu untuk kapasitas 512GB.

Lalu, Kingston CANVAS Go! Plus mulai 55 ribuan untuk kapasitas 64GB dan 515 ribuan untuk kapasitas 256GB. Terakhir, Kingston Endurance 193 ribu untuk kapasitas 64GB dan 415 ribu untuk kapasitas 128GB.

5. Transcend

MicroSD terakhir adalah Transcend. Banyak kapasitas yang bisa kamu pilih mulai dari 16GB, 32GB, hingga 512GB. Harga microSD merek Transcend mulai dari 78 ribuan untuk varian 16GB dan 535 ribuan untuk varian 512GB.

BACA JUGA: Rekomendasi Aplikasi Menghilangkan Noise Foto

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Merawat skateboard
Gini Cara Merawat Skateboard Agar Tetap Awet!
Dr Karlina Supelli
Akademisi: PT Bisnis Izin Tambang, Bertentangan dengan Tridharma Perguruan Tinggi!
JNE Ditajenad
DITAJENAD Lanjutkan Kerja Sama dengan JNE
Wisata Chinatown Glodok
Daya Tarik dan Jam Operasional Wisata Chinatown Glodok, Kawasan Pecinan Terbesar
rem disiram air
Liburan Lewat Turunan Ekstrim, Bolehkah Rem Motor Disiram Air?
Berita Lainnya

1

Ruben Onsu Ungkap Kasus Penipuan Mantan Manajer

2

BMN Desak Prabowo Tutup Jalur Diplomasi dengan Malaysia atas Penembakan PMI

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kesulitan Akses SATUSEHAT Mobile, Cek Aplikasi Versi Terbaru!
Headline
Banjir Kepung Bandara Soetta
Mobil-Kereta Sulit Melintas, Banjir Kepung Bandara Soetta
Puluhan Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir
Hujan Deras Akibatkan Puluhan Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir
IKN fasilitas ASN
Ini Sejumlah Fasilitas Istimewa Buat ASN di IKN
Foto-Resmi-Riders-Pertamina-Enduro-VR46-Racing-Team
VR46 Ducati Pasang Target Tinggi di MotoGP 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.