Catatan Menarik Nottingham Forest vs Arsenal, The Gunners Mandul

Arsenal
@BBCRNS

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Arsenal gagal meraih poin penuh saat bertandang ke markas Nottingham Forest dalam pertandingan lanjutan Premier League musim ini. Berikut catatan menarik dari pertandingan ini.

Forest menjamu Arsenal di City Ground pada pekan ke-27 Premier League 2024/2025, pada Kamis (27/2/2025) dini hari WIB. Akan tetapi, The Gunners mendominasi permainan, tapi masih tetap gagal menembus pertahanan tuan rumah.

Pertandingan kali ini berakhir tanpa adanya gol yang tercipta. Arsenal harus menerima hasil imbang 0-0 dalam laga tandang mereka.

Dengan hasil ini, membuat Arsenal tetap mengoleksi 54 poin dan tetap berada di peringkat kedua, namun selisih dengan Liverpool semakin jauh, yaitu tertinggal 13 poin. Forest berada di posisi ketiga dengan selisih 48 poin.

Pertandingan Nottingham Forest kontra Arsenal menghasilkan sejumlah catatan menarik. Berikut ini adalah rinciannya.

Catatan Menarik Duel Nottingham Forest vs Arsenal

1. Arsenal gagal mencetak gol dalam dua pertandingan Liga Inggris terakhir ketika melawan West Ham dan Nottingham Forest, hal ini merupakan kejadian pertama sejak Mei 2023.

2. Nottingham Forest akhirnya kembali merasakan hasil imbang 0-0 di Premier League setelah terakhir kali terjadi pada Oktober 2023, ketika melawan Crystal Palace. Hasil ini mengakhiri catatan 56 pertandingan beruntun mereka tanpa hasil gol. Saat ini, hanya Tottenham Hotspur yang punya rekor lebih panjang tanpa hasil seri 0-0 dalam 107 pertandingan.

BACA JUGA:

The Reds Makin Kokoh di Puncak, Liverpool Libas Newcastle 2-0

Laga Dramatis Liga Inggris, Manchester United Taklukan Ipswich Town 3-2

3. Ethan Nwaneri menunjukkan kemampuan dribelnnya yang mengesankan dengan mencatatkan lima dribel sukses dalam dua dari tiga laga terakhirnya. Catatan ini menjadikannya pemain berusia 17 tahun pertama yang melakukannya dalam beberapa pertandingan Liga Premier sejak Raheem Sterling melakukannya di musim 2012/13.

4. Selain ada Ethan Nwaneri ada juga Declan Rice yang menjadi pemain termuda ketiga yang mencapai 250 penampilan sebagai starter di Premier League di umur 26 tahun, 43 hari, capaian ini hanya kalah dari Gareth Barry dan Wayne Rooney.

 

(Haqi/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Pengeroyokan oknum TNI
Oknum TNI dan PNS Diduga Kuat Terlibat Kasus Pengeroyokan Warga Serang
ijazah palsu jokowi (4)
Isu Ijazah Palsu Jokowi, Pakar: Mau Tidak Mau, Jalan Pembuktian Hanya Pengadilan
Ketua yayasan rudapaksa anak
Ketua Yayasan Panti di Batam Rudapaksa Anak di Bawah Umur Hingga Melahirkan
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.