Cara Menghilangkan Iklan di HP Android Tanpa Harus Ribet

Menghilangkan Iklan di HP Android Tanpa Ribet
(WIGATOS)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Iklan yang tak diinginkan di HP Android dapat menjadi gangguan serius bagi pengguna. Untuk mengatasi masalah ini, kami akan memberi panduan untuk menghilangkan iklan di hp yang mengganggu. Simak cara-cara efektifnya di bawah ini.

Blokir Iklan pada Browser Chrome

Menghilangkan iklan di hp bisa dengan memblokir iklan di browser chrome. Begini langkah yang bisa kamu lakukan:

  • Buka aplikasi Google Chrome pada perangkat Android.
  • Klik pada ikon tiga titik di sisi kanan atas untuk membuka menu pengaturan.
  • Gulir ke bawah hingga menemukan opsi “Site Settings” dan klik.
  • Pilih “Pop-ups and redirects” dan aktifkan pemblokiran iklan pop-up dengan menggeser tombol toggle.
  • Kembali ke “Site Settings” dan pilih “Ads”. Geser tombol toggle “Ads” ke kanan untuk mencegah iklan berbahaya muncul.

Mengatasi Iklan di Home Screen

Menghilangkan iklan di Hp yang terdapat di home screen. Begini cara yang bisa kamu lakukan:

1. Blokir Aplikasi Ketiga

Iklan di layar utama seringkali berasal dari aplikasi pihak ketiga yang ‘licik’. Untuk mengatasinya:

  • Tekan dan tahan ikon aplikasi yang mencurigakan.
  • Pilih opsi “Display over other apps”.
  • Matikan toggle “Allow display over other apps”.

2. Uninstall Aplikasi yang Tidak Perlu

Jika aplikasi pihak ketiga tidak penting, lebih baik untuk menghapusnya guna menghindari iklan yang mengganggu.

BACA JUGA: Cek, Solusi Praktis Nonton YouTube Tanpa Iklan yang Mengganggu

Menghilangkan Iklan dari Wallpaper

Begini cara menghilangkan iklan di hp yang terdapat di walpaper.

1. Mengatasi Aplikasi Glance

Aplikasi wallpaper Glance sering menyematkan iklan pada HP low-end dan mid-range. Untuk memblokirnya:

  • Geser ke atas dari layar utama untuk membuka menu app drawer.
  • Pilih “Settings” dan buka opsi “Lock Screen”.
  • Lalu Pilih “Wallpaper Services” dan pilih “None” untuk mematikan iklan.

Untuk menghindari iklan di HP Android secara menyeluruh kamu perlu membatasi pengunduhan aplikasi pihak ketiga yang tidak jelas. Selain itu pilih aplikasi berbayar untuk mengurangi kemungkinan munculnya iklan. Ikuti petunjuk dengan cermat untuk hasil terbaik.

 

(Kaje/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.