Bekas Pemain Juventus Akhirnya Berkostum Persib Bandung

Penulis: Masnur

Persib Stefano Beltrame
Stefano Beltrame (Instagram @stefano_beltrame)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Secara resmi Persib Bandung menggaet Stefano Beltrame dalam bursa transfer paruh musim Liga 1, Selasa (28/11/2023).

Pemain yang mengisi posisi sebagai gelandang serang berpaspor Italia tersebut bakalan memperkuat Persib Bandung dalam sisa putaran kedua musim ini.

Stefano adalah pemain Italia pertama yang membela Persib, sejak klub memakai jasa pemain asing di tahun 2003.

“Wilujeng sumping, Stefano. Stefano akan memperkuat Persib dengan ikatan kontrak 6 bulan ke depan dengan opsi perpanjangan,” ucap Deputy CEO PT PERSIB Bandung Bermartabat, Teddy Tjahjono.

Stefano sebelum datang ke Bandung untuk bergabung dengan Maung Bandung, dia bermain untuk klub asal Portugal, CS Maritimo Funchal (2020-2023).

BACA JUGA: Juventus Menang Tipis 1-0 atas Inter Milan dalam Derby Italia

Sebelumnya juga Stefano sudah pernah membela Juventus di Serie A Liga Italia. Dia masuk skema pelatih Antonio Conte untuk menggantikan Claudio Marchisio saat Si Nyonya Besar bermain 1-1 melawan Genoa pada Januari 2013.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Michelle Ziudith
Michelle Ziudith Curhat Pengen Nikah, Ini 5 Aktor Ganteng yang Pernah Dekat Dengannya!
Aldy Maldini Klarifikasi Dugaan Penggelapan Dana Fans, Akui Kesalahan dan Minta Maaf
Aldy Maldini Klarifikasi Dugaan Penggelapan Dana Fans, Akui Kesalahan dan Minta Maaf
Harga Beras Dunia
Indonesia Setop Impor, Sebabkan Harga Beras Dunia Turun
Akhmad Marjuki
Akhmad Marjuki Hadiri Acara Doa Seniman Betawi untuk Golkar Bekasi
BYD SEAL asap
Asap Putih Keluar dari BYD Seal di Jakbar, karena Masalah Charging?
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

4

Strategi Bisnis “Purple Cow/ Sapi Ungu”

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
anggota dprd lampung utara
Usai Viral Sawer DJ, Anggota DPRD Lampung: Bukan Melanggar Norma!
Gunung Cikuray Garut - Pendaki Hilang - Foto Kuttab Digital
Pendaki Asal Karawang Hilang di Gunung Cikuray Garut, Tim SAR Lakukan Operasi Pencarian
ijazah jokowi
Polemik Ijazah Jokowi, Rektor dan Dekan UGM Digugat Rp69 Triliun!
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs China, Cek Cara Belinya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.