Baim Wong Jual Rugi Handphone, Netizen Beri Respon Sinis

Baim Wong Jual Rugi
(Instagram/@baimwong)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven terus menjadi sorotan publik.

Di tengah drama perpisahan yang penuh kontroversi, Baim Wong kembali menjadi bahan perbincangan soal jual rugi HP.

Kali ini, aksi Baim mempromosikan handphone dengan harga “jual rugi” justru menuai kecaman dari netizen.

Dalam video yang diunggah di Instagramnya, Baim menyatakan bahwa ia menjual handphone dengan harga rugi yang cukup besar.

“Kembali hari ini, handphone. Jual rugi lagi hampir.. berapa? Banyak banget. Saya nggak enak ngomongnya. Mampir aja di TikTok. Jual rugi semua,” ujarnya.

“Lihat handphone yang kalian mau beli. Tinggal dilihat aja habis itu langsung beli. Lagi live sekarang ini. Seharian, tapi saya dua jam doang kayaknya ini. Karena bakal habis. Oke? Let’s go,” tambah Baim.

Namun, pengakuan Baim Wong tentang “jual rugi” ini justru disambut sinis oleh netizen. Banyak yang menganggap bahwa Baim tetap mengambil keuntungan, sehingga pengakuannya dianggap sebagai drama belaka.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Baim Wong (@baimwong)

BACA JUGA : Satria Mulia Ungkap Dugaan Hubungan Nico Surya dan Baim Wong

wafhh rugi lagi kita .. wkwk udahlah pokonya rugi mah.. semangat rug,” tulis akun yallsyasser.

Maaf udah ga respect,” tulis akun @ella_puspida.

Rajanya prank,” tulis @rizyvirgo4.

Gak minat,” tulis @its.meemeeocha.

Sentimen negatif publik terhadap Baim Wong memang semakin kuat sejak kasus perceraiannya dengan Paula Verhoeven. Tuduhan Baim terhadap Paula yang berselingkuh, sementara ia sendiri dikabarkan memiliki hubungan dengan wanita lain, semakin memperburuk citranya di mata publik.

Dampaknya pun terasa di dunia hiburan dan bisnis. Beberapa proyek Baim Wong dikabarkan tertunda, dan beberapa brand yang bekerja sama dengannya juga mulai menarik diri.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
surya paloh
Surya Paloh Sebut Bangun Bangsa Tak Sekedar Orasi Saja, Sindir Siapa?
Liverpool
Link Live Streaming Liverpool vs Tottenham Selain Yalla Shoot
ibadah haji 2025
Kenapa Wajib Vaksin Polio dan Meningitis Sebelum Berangkat Ibadah Haji 2025?
hanura bangkit
Hanura Nyatakan Bangkit, Janji Tak Akan Tunduk dari Politik Uang!
bersin saat memasak cabai-1
Tips Agar Tidak Bersin Saat Memasak Cabai, Ibu-ibu Wajib Tahu!
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

3

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'
Headline
Manchester United
Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Manchester City
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.