Baim Wong Garap Film Horor Baru ‘Ngalih Raga’, Netizen: Si Paling Ngumbar Aib Istri 

Baim Wong Ngalih Raga
(Instagram/@baimwong)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Baim Wong kembali menunjukan kesibukannya sebagai seorang sutradara setelah sukses dengan film pertamanya, “Lembayung”.

Dalam unggahan terbarunya, Baim Wong terlihat sibuk dengan naskah film barunya, ‘Ngalih Raga’. Dari judulnya tersebut bisa dibilang film tersebut bakal bergenre horor.

Ada 3 foto yang dibagikan. Mulai dari memeriksa naskah film tersebut, tersenyum di depan kamera, hingga membagikan cover naskah yang sedang dikerjakannya.

“Hello monday,” tulis Baim Wong di keterangan fotonya tersebut pada Senin (28/10/2024).

Tidak diketahui kapan film itu bakal digarap. Baim Wong belum memberikan bocoran, begitu juga dengan para pemainnya.

Netizen pun turut merespons unggahan foto tersebut. Beberapa diantara mereka terus menghujani Baim Wong kritik mengenai perpisahannya dengan Paula Verhoeven.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Baim Wong (@baimwong)

BACA JUGA : Paula Verhoeven Bantah Tudingan Selingkuh, Minta Maaf Kepada Anak-Anak

Baim stop memprmalukn dirimu sndri dgn menyinggung2 mantan istrimu, seluruh netizen syg dia,” tulis akun @britneyangel_bitch.

Good Atitude paling utama bang,” tulis @roniprayudi2002.

Si paling ngumbar aib istri,” tulis akun @mey_dina08.

Publik menantikan film terbaru Baim Wong yang berjudul Ngalih Raga. Namun, di balik antusiasme tersebut, perpisahan Baim dengan Paula masih menjadi topik hangat yang terus dibicarakan.

 

 

(Hafidah Rismayanti/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Alsintan
Dukung Swasembada Pangan di Papua, Kementan Kirimkan 1.002 Unit Alsintan
Respons Ciro Alves Usai Jadi Top Asisst
Respons Ciro Alves Usai Jadi Top Asisst Sementara di Liga 1 2024/2025
Fakta gunung pacet
6 Fakta Menarik Gunung Pacet, Perbatasan Sumedang-Bandung
Lumbung Padi Nasional
Grobogan Diproyeksikan Jadi Daerah Pertama Capai Swasembada Pangan
Begini Reaksi Bojan Hodak Saat Namanya Masuk Radar Selangor FC
Begini Reaksi Bojan Hodak Saat Namanya Masuk Radar Selangor FC
Berita Lainnya

1

Hampir 2.000 Peserta Meriahkan POSPAY Run 2024 di Bandung

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Likuifaksi Terjadi di Mamuju Tengah, Excavator Amblas ke Dalam Tanah

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Headline
Penyanyi Dina Mariana Meninggal Dunia
Kabar Duka, Penyanyi Dina Mariana Meninggal Dunia
Bahlil CumLaude di UI
Menteri ESDM: Potensi Subsidi Energi Tidak Tepat Sasaran Capai Rp100 Triliun
000_33K62T7
Berebut Podium Teratas MotoGP Malaysia, Bagnai-Martin Ugal-ugalan di Lintasan
Hampir 2.000 Peserta Meriahkan POSPAY Run 2024 di Bandung
Hampir 2.000 Peserta Meriahkan POSPAY Run 2024 di Bandung