Aplikasi Edit Foto Retro, Serupa Kamera Analog

a
(web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Saat ini segala hal yang berbau era 90 kembali hits. Mulai dari pakaian sampai dengan foto. Foto era 90-an memiliki beberapa ciri khas yang berbeda. Diantaranya terdapat efek dust dan cap tanggal yang biasanya disebut efek ketombe. Karena penuh dengan bintik putih.

Untuk mendapatkan foto yang jadul atau kuno, tidak lagi memerlukan bantuan kamera analog. Berikut aplikasi edit foto retro yang bisa membantu fotomu jadi retro. Hasilnya juga serupa dengan jepretan kamera analog.

1. Huji Cam

Edit Foto Retro
(Web)

Kamu bisa edit foto retro menggunakan Huji Cam. Huji Cam hanya memiliki satu filter yang tinggi dengan intensitas cahaya biru. Tapi filter tersebut bisa membuat fotomu tampak seperti jepretan kamera analog tahun 1998. Gambarnya terlihat tajam dan bisa diberi cap tanggal. Aplikasi ini mudah sekali digunakannya, kamu pasti bisa dan tidak pusing.

2. 1998 Cam

Edit Foto Retro
(web)

Aplikasi 1988 Cam bisa untuk edit foto retro. Fotomu akan terlihat kuno tapi juga artistik dengan sentuhan 1998 Cam. Lengkap dengan berbagai filter dan efek yang bisa kamu sesuaikan tingkatannya. Setiap fitur di desain dengan mudah agar kamu bisa menggunakannya.

3. Koda Camera

m
(web)

Koda Camera juga bisa kamu gunakan untuk mengedit agar foto terlihat retro. Desainnya sangat sederhana dan memiliki banyak filter retro dan vintage yang akan membuat fotomu tampak artistik. Banyak juga efek kebocoran cahaya, Jadi kamu punya banyak pilihan untuk mempercantik fotomu.

4. 1900 Camera

a
(web)

Kamu bisa menggunakan aplikasi edit satu ini agar fotomu terlihat vintage dan estetik. Fotomu akan terlihat jadul juga dengan aplikasi 1900 Camera ini. Aplikasi satu ini bisa memfokuskan setiap foto yang kamu edit dalam satu warna. Selain itu, kamu juga bisa memilih warna favoritmu.

5. InstaSweet Retro

a
(web)

Aplikasi InstaSweet Retro ini sepertinya tidak asing lagi kamu dengar. Terdapat berbagai efek yang mendukung foto-fotmu agar terlihat klasik di aplikasi ini. Terdapat efek dust, sampai bingkai polaroid. Foto kamu pasti akan terlihat menarik jika mengedit dengan aplikasi satu ini.

Jadi itulah aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk mengedit foto agar terlihat vintage. Semoga bisa membantumu!

BACA JUGA: Tips Membuat Foto Blur Aesthetic Ala Artis Korea

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
solo jadi daerah istimewa
Solo Diusulkan Jadi Daerah Istimewa?
sidang hasto
Tak Ada Saksi Kuat, Hakim Minta Hasto Dibebaskan
khabib nurmagedov diusir dari pesawat-1
Khabib Nurmagomedov Tolak Tawaran USD40 Juta untuk Kembali ke UFC, Pilih Bisnis dan Pelatihan
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 26 April 2025
Lewis Hamilton Kembali Jalani Sesi Latihan
Pindah ke Ferrari, Lewis Hamilton Ungkap Proses Adaptasi yang Tidak Mudah
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.