Viral! Aksi Rocky Gerung Lempar Jaket Pasangan 01 AMIN

Rocky Geurung lempar jaket AMIN
Aksi Rocky Geurung lempar jaket Capres-Cawapres 01 AMIN (tangkap layar video akun X ajengcute16)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Sebuah video beredar di berbagai platform media sosial yang menunjukkan rekaman krtikus politik Rocky Gerung melakukan aksi lempar jaket pasangan Capres-Cawapres 01 Anies Baswedan-Muhaimian Iskandar alias AMIN.

Menyimak video yang dibagikan akun X Lambe Waras, @abu_waras pada Selasa (6/2/2024), aksi lempar jaket AMIN tersebut terjadi dalam sebuah acara Nonton Bareng (Nobar) Debat ke-5 Capres 2024.

Melihat narasi pada backdrop panggung acara nobar tersebut, tampak diinisiasi oleh kubu pasangan AMIN.

Aksi lempar jaket terjadi pada saat Rocky Gerung beserta narasumber lainnya hadir di atas panggung sebagai narasumber. Namun setelah menerima jaket berwarna putih itu, Rocky Gerung tiba-tiba bicara tegas dengan mikropon di tangannya.

Akun Lambe Waras melalui deskripsinya menilai bahwa akademisi filsafat yang kerap disapa RG itu menunjukkan sikap independennya sebagai krtikus serta menepis dugaan bahwa dirinya pro terhadap kubu AMIN padaPilpres 2024 ini.

BACA JUGA: Pedes Kata Rocky Gerung, PDIP Harus Akui Pemilu Lalu Diuntungkan Aparat

“Geger! Rocky Gerung Ogah Pakai Jaket AMIN dan Melemparkannya, Tuduhan Rocky Gerung Yang Kritis Terhadap Jokowi Karena Sebagai Orangnya Anies Terbantahkan.” demikian tulis Lambe Waras.

Video itu menempati posisi 1 trending topic platform X (twitter) dan viral juga di TikTok termasuk platform medsos lainnya.

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Nasib Paul Munster
Nasib Paul Munster di Ujung Tanduk, Bojan Hodak Malah Bingung
Persib Belum Mau Pikirkan Selebrasi Gol
Persib Belum Mau Pikirkan Selebrasi Gol, Bojan Hodak Sindir Komdis PSSI
UEFA Nations League
Harry Kane Raih Penghargaan ‘Gol Terbaik Tahun 2024’ di Bundesliga
pelatih Persebaya Surabaya, Paul Munster
Masa Depannya Bersama Persebaya Akan Ditentukan di Laga Kontra Persib, Paul Munster Bereaksi
Kessler-Dubai-R1
McCartney Kessler Lolos ke Perempatfinal ATX Open 2025 Setelah Duel Ketat
Berita Lainnya

1

Rayakan Kebersamaan di Grand Hotel Preanger Dengan Iftar Buffet “Semarak Kuliner Ramadan”

2

Tok, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H Jatuh Besok 1 Maret

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Sritex Tutup Total, Hari Ini 8.400 Karyawan Terakhir Kerja
Headline
Gempa Magnitudo 6 Guncang Kepulauan Banda Maluku
Gempa Magnitudo 6 Guncang Kepulauan Banda Maluku
Khamzat-Chimaev-def
Robert Whittaker Incar Duel Lawan Sean Strickland di UFC 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 1 Maret 2025, Potensi Hujan Terjadi di Beberapa Wilayah
026693700_1661181196-Gregoria_R64_KejuaraanDunia2022_PBSI_20220822
Gregoria Mariska Tunjung Tunda Bulan Madu, Fokus Persiapan All England 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.