Aksi Pembubaran Warung Anarkis saat Puasa Terjadi Lagi, Netizen: Tambah Dosa!

pembubaran warung puasa
(Tangkap layar/Instagram)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Aksi pembubaran warung buka operasional secara tak elok saat puasa, kembali lagi terjadi. Aksi ini kembali viral di media sosial.

Sebuah video yang diunggah akun Instagram @ittiba_salaf, memperlihatkan aksi pembuburan jam buka warung dengan keanarkisan.

Dalam video itu memperlihatkan, seorang berbaju hitam diduga sebagai pengawal aksi, menggunakan penggeras suara yang didampingi banyak massa.

Pria pembawa pengeras suara itu nampak melakukan pengerusakan dengan cara memukul pada dinding warung.

Sembari melantunkan shalawatan, pria itu bergegas ke tempat lain diduga akan melakukan pembubaran lagi pada warung lain.

“Warga masyarakat / Ormas tidak mempunyai kewenangan untuk menutup paksa, karena wewenang itu dalam fiqh diberikan pada pemerintah, dalam hal ini Polisi atau Satpol PP,” kata keterangan unggahannya.

BACA JUGA:

Bubar Paksa Warung saat Masih Puasa, Wakil Bupati Garut: Nanti Orang Alergi ke Sini!

Viral Amplop Coklat Saat Rapat Kerja DPR RI, Ini Poin-Poin Klarifikasi Legislator Demokrat

Sontak, banyak netizen yang mengecam aksi yang dilakukan massa tersebut. Mereka menilai, seharusnya tindakan itu tak patut dilakukan meski menjaga ibadah.

“tindakannya anarkis dan demonstrasi tidak pernah dibenarkan oleh Islam… ,” tulis komentar akun @um**.na****a.

“Terlalu mencintai agama daripada Tuhan sehingga tidak punya kasih dalam menegur,” saut akun @ber***kanb***ar**ik.

“Bulan puasa hapus dosa❎
Bulan puasa tambah dosa✅,” kata netizen lain memungkasi.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Shin Tae Yong
Momen Viral Shin Tae Yong War Takjil di Tengah Kekalahan Timnas Indonesia
Jerman
Jerman Taklukkan Italia 2-1 di Leg Pertama UEFA Nations League 2024/25
SYL Visi Law Office
Bayar Jasa Visi Law Office, SYL Diduga Gunakan Uang Korupsi
Pencurian tabung gas
Polisi Tangkap 5 Tersangka Kasus Pencurian Tabung Gas LPG 3 Kg di Ciamis
Lambatnya Penanggulangan Sampah di Kota Bandung Erwin Sampaikan Permohonan Maaf
Lambatnya Penanggulangan Sampah di Kota Bandung Erwin Sampaikan Permohonan Maaf
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Australia vs Indonesia Selain Yalla Shoot

2

Legenda Persib: Peluang Timnas Indonesia Kalahkan Australia Sangat Berat

3

Kantor Tempo Dikirimi Paket Kepala Babi, Diduga Teror pada Kebebasan Pers

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemutihan Pajak Kendaraan di Jabar, Dipandang Ojol sebagai Pro-Kontra
Headline
KSPI: Anjloknya IHSG Miliki Potensi Buruk pada Industri Rokok dan Makanan
Peringatan KSPI: Anjloknya IHSG Miliki Potensi Buruk pada Industri Rokok dan Makanan
bus jemaah umrah kebakaran
Bus Jemaah Umrah Kebakaran, 6 WNI Meninggal
Gunung Dukono Kembali Erupsi Kolom Abu 1 Km dari Puncak
Status Waspada, Gunung Dukono Kembali Erupsi, Kolom Abu 1 Km dari Puncak
Pelatih-baru-Timnas-Indonesia-Patrick-Kluivert-memberikan-keterangan-dalam-jumpa-pers
Debut Patrick Kluivert Tercoreng, Media Belanda Soroti Teriakan Nama Shin Tae-yong

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.