Diskominfo Depok Pasang WiFi Gratis Bagi Warga

wifi
Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Depok di Provinsi Jawa Barat hingga tahun 2022 telah memasang 155 perangkat WiFi di 118 lokasi yang bisa diakses warga secara gratis.(web)

Bagikan

DEPOK,TM.ID : Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Depok di Provinsi Jawa Barat hingga tahun 2022 telah memasang 155 perangkat WiFi di 118 lokasi yang bisa diakses warga secara gratis.

“Untuk kecepatannya yaitu 100 mbps. Kami dukung kemajuan teknologi dengan fasilitas ini, yang prinsipnya juga melakukan pelayanan untuk masyarakat,” kata ​​​​​​Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Depok Manto di Depok, Senin (23/1/2023).

Menurut dia, fasilitas untuk mengakses WiFi secara gratis antara lain disediakan di taman, pos polisi, kantor kelurahan, kantor kecamatan, masjid, balai warga, gedung serbaguna, posyandu, lapangan olahraga, dan jembatan penyeberangan orang.

BACA JUGA: Dinkes Depok Kerahkan Petugas di 9 Pos Kesehatan

“Kami akan terus memaksimalkan (fasilitas) WiFi publik yang telah terpasang. Mudah-mudahan dapat dimanfaatkan secara optimal oleh masyarakat,” katanya.

Manto menyampaikan bahwa pemerintah kota menyediakan fasilitas WiFi gratis karena saat ini kebutuhan warga untuk menggunakan Internet guna mengakses siaran informasi dan pelayanan publik via daring kian meningkat.

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
keke jabbar meninggal dunia
KeKe Jabbar Pemain 'Love & Marriage: Huntsville' Meninggal Dunia!
MotoGP Jerman Marc Marquez
MotoGP Jerman: Marc Marquez Siap Ulang Sejarah di Sirkuit Sachsenring?
8 Besar EURO 2024
Jadwal 8 Besar EURO 2024, Catat Hari dan Jam Tayangnya!
Pilkada serentak 2024
PKB Serahkan Sejumlah Nama Politikus yang Akan Maju Pilkada Serentak 2024
Fitur Efek Depth
Cara Aktifkan Fitur Efek Depth pada Lock Screen di Ponsel Xiaomi
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Headline
Cody Gakpo Man of the Match Belanda vs Rumania
Cody Gakpo: Man of the Match Belanda vs Rumania Euro 2024
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Bakal Unjuk Rasa
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Unjuk Rasa di Depan Istana Negara
De Ligt Merapat ke Manchester United
Dapat Diskon dari Bayern Munchen, De Ligt Merapat ke Manchester United?
BWF Zhang Zhi Jie
BWF Buka Suara Soal Insiden Meninggalnya Zhang Zhi Jie