Keunggulan IPX6 di Motor Listrik Yadea, Bikin Awet Mesin

Penulis: Saepul

tips pemilik motor listrik
ilustrasi (Yadea)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Yadea mulai menjadi merk motor listrik terkemuka di Indonesia, berkat produk-produknya yang berkualitas dan unggul.

Salah satu keunggulannya ditunjukkan dari fitur canggih dan memberikan perlindungan yang disematkan pada produknya, yakni IPX6. IPX6 adalah standarisasi  internasional penting, yang berarti menjamin perangkat motor listrik dari cipratan air.

Keunggulan Fitur IPX6 Motor Listrik Yadea

yadea
ilustrasi (Yadea)

BACA JUGA: Daftar Motor Listrik Yadea Dapat Subsidi Pemerintah, Jadi Yang Termurah?

Melansir Yadea, Standar IPX6 yang dimiliki oleh produknya menawarkan sejumlah keuntungan, yang diantaranya:

1. Tahan Air

Motor listrik Yadea dengan standar IPX6 dapat digunakan tanpa khawatir pada kondisi hujan deras. Keandalan ini memberikan kebebasan kepada pengendara untuk tetap menggunakan motor listrik  dalam berbagai kondisi cuaca.

2. Perlindungan Terhadap Debu

Selain dari air,  juga terproteksi dari debu dan partikel kecil lainnya. Perlindungan ini tidak hanya menjaga mesin dari keausan, tetapi juga mencegah kerusakan yang dapat disebabkan oleh debu yang masuk ke bagian mesin.

3. Peningkatan Daya Tahan

Perlindungan komprehensif terhadap air dan debu memiliki daya tahan yang lebih baik. Dengan standar IPX6, mesin motor tetap terlindungi dari kerusakan akibat cairan atau partikel debu yang dapat merusak komponen-komponen kritis.

Dengan memilih motor listrik Yadea  yang dilengkapi standar IPX6 internasional, anda tidak hanya mendapatkan kenyamanan berkendara dalam berbagai kondisi cuaca, tetapi juga menjamin keberlanjutan kinerja motor listrik yang andal dan tahan lama.

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Christin Novalia Simanjutak
Christin Novalia Simanjutak Tegaskan Pentingnya Sekolah Rakyat
hasto sri rejeki (2)
Soal Kontak 'Sri Rezeki' Diungkap KPK, Hasto: Imajinasi
meme prabowo jokowi
Hasan Nasbi Respon Mahasiswa ITB Tersangka Meme Prabowo Jokowi
Christin Novalia Simanjutak
Christin Novalia Simanjutak, Fraksi PDIP Jabar Ikut Hadiri Rapat Paripurna
prabowo perang
Hasan Nasbi: Prabowo Dulu Dicemooh saat Bicara Perang, Kini Terbukti!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Link Live Streaming Persib vs PS. Barito Putera Selain Yalla Shoot

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
marc_marquez-SvUt_large
Pecahkan Rekor Lap di Le Mans, Pernyataan Marc Marquez Buat Fans Ducati Deg-degan
AC Milan
AC Milan Sukses Tekuk Bologna 3-1 di Serie A 2024/2025
Perahu Tradisional Pengangkut Sembako Meledak di Pelembang
Perahu Tradisional Pengangkut Sembako Meledak di Pelembang, Empat Orang Hilang, Tiga Luka-luka
Kemenangan Barito Putera Atas Persib Harus Sirna Akibat Ulah Yuswanto Aditya
Kemenangan Barito Putera Atas Persib Harus Sirna Akibat Ulah Yuswanto Aditya

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.