Seminggu Konflik Palestina dan Israel, Korban Tewas Capai Ribu Jiwa Lebih

Eskalasi konflik Palestina dan Israel meningkat. Bahkan Israel melakukan blokade total di Jalur Gaza. (Foto: ITVX)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Eskalasi konflik Palestina dan Israel meningkat. Serangan demi serangan dilakukan militer Israel. Tak sedikit dalam konflik itu berjatuhan korban jiwa dan luka-luka.

Berikut adalah update perang Isreal vs Palestina yang sudah berlangsung dalam satu minggu.

Dalam situasi tegang itu, total korban tewas dari kedua belah pihak sudah mencapai 3.145 orang.

Israel menggempur Jalur Gaza selama tujuh hari terturut-turut. Wilayah itu terkepung, hingga menghadapi bencana kemanusiaan yang besar.

BACA JUGA: Curhatan Bocah Palestina Bikin Nyesek: Kami sekarang shalat 6 kali dalam sehari

Berdasarkan data yang dihimpun Al Jazeera pada hari Jumat (13/10/2023) pukul 18.00 waktu setempat, seperti dikutip Sabtu (14/10/2023), berikut adalah rincian korban dari kedua belah pihak.

  1. Gaza

Tewas: 1.799 orang

Terluka: 6.388 orang

  1. Tepi Barat yang diduduki

Tewas: 46 orang

Terluka: lebih dari 700 orang

  1. Israel

Tewas: 1.300 orang

Terluka: 3.400 orang

Angka-angka tersebut telah dilaporkan oleh Kementerian Kesehatan Palestina, Masyarakat Bulan Sabit Merah Palestina, dan Layanan Medis Israel.

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
See You Soon
See You Soon Terkena Sanksi di MSC 2024
Perjanjian Paris
Apa Arti Perjanjian Iklim Paris?
MSC 2024
Daftar Tim Lolos Babak Playoff MSC 2024
Bayar UKT Lewat Pinjol
Soal Mahasiswa Bayar UKT Lewat Pinjol, Pengamat Pendidikan: Pemerintah Lempar Tanggung Jawab
aspal hotmix hrs
Keunggulan Aspal Hotmix HRS, Tahan Lama dan Kokoh
Berita Lainnya

1

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

2

Tips Beli Tiket Presale Konser Bruno Mars di Jakarta!

3

Salurkan Dana BSPS, bank bjb Tandatangani MOU dengan Kementerian PUPR

4

Kanada Bungkam Venezuela Lewat Adu Penalti 4-3, Tantang Argentina di Semifinal Copa America 2024

5

Dani Olmo, Man of the Match Spanyol vs Jerman Perempat Final Euro 2024
Headline
Prediksi Starter Inggris vs Swiss 8 Besar EURO 2024
Prediksi Starter Inggris Vs Swiss, Duel 8 Besar EURO 2024
Jadwal Sprint Race MotoGP Jerman 2024
Jadwal Sprint Race MotoGP Jerman 2024 Hari Kedua
Kanada Bungkam Venezuela Lewat Adu Penalti 4-3
Kanada Bungkam Venezuela Lewat Adu Penalti 4-3, Tantang Argentina di Semifinal Copa America 2024
Euro 2024
Dani Olmo, Man of the Match Spanyol vs Jerman Perempat Final Euro 2024