Elon Musk Pilih Investasi di Malaysia Daripada Indonesia, Kenapa?

Alasan Elon Musk Investasi di Malaysia Daripada di Indonesia
(Fox Business)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Anwar Ibrahim, Perdana Menteri Malaysia mengungkapkan alasan Tesla membuka kantor di Malaysia. Menurutnya, situasi politik yang stabil di Malaysia sangat ideal untuk investor melakukan investasi.

Saat pemerintah bersatu, stabilitas ekonomi tercipta, dan iklim politik yang stabil juga menarik minat para investor. Bos Tesla sekaligus Twitter, menghubungi Perdana Menteri Malaysia untuk bertemu dengannya.

Meski Elon Musk merupakan orang terkaya di dunia dan memiliki kekayaan yang lebih dari jumlah negara. Dia juga meminta untuk berbicara dengan Anwar Ibrahim. Elon Musk secara langsung mengumumkan rencana Tesla membuka kantor pusat di Cyberjaya, Selangor, pada tahun ini melalui konferensi video.

Keputusan Membuat Kantor di Malaysia

Bergantinya perdana menteri Malaysia sebelumnya telah membuat investor enggan berinvestasi di negara tersebut. Saat ini politik negara mulai menunjukkan stabilitas di bawah pimpinannya. Dia sebelumnya menyampaikan jika Tesla memilih Malaysia sebagai kantor barunya.

BACA JUGA: Alasan Elon Musk Ganti Logo X pada Twitter

Pemerintah setempat juga memberi konfirmasi resmi terkait hal ini. Indonesia digadang sebagai negara yang akan menerima investasi dari Elon Musk. Saat ini Kemendag Malaysia juga memberi persetujuan atas permohonan Tesla untuk memasok kendaraan listrik.

Harapannya Tesla dapat menciptakan lapangan kerja yang terampil dan meningkatkan pastisipasi perusahaan lokal dalam ekosistem perusahaan orang terkaya tersebut. Padahal sebelumnya pemerintah Indonesia sudah berupaya untuk menarik investasi dari Tesla dan membangun pabrik baterai serta mobil listrik di Indonesia. Keputusan tersebut membuat Malaysia merasa terkejut.

 

 

(Kaje/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
pembuatan patung GWK-1
Fakta Menarik Pembuatan Patung GWK Bali, Libatkan 1.000 Pekerja
UNHCR Indonesia
Kemlu Peringatkan Para Pengungsi di UNHCR Indonesia untuk Menghormati Aturan Hukum
Alasan Bojan Hodak Belum Hadir
Ini Alasan Bojan Hodak Belum Hadir di Sesi Latihan
Festival Serba Tahu
Festival Serba Tahu, Hadir di Cihampelas Walk
Umuh Muchtar Pastikan Persib Datangkan Pemain Asing Baru
Negosiasi Masih Berjalan, Umuh Muchtar Pastikan Persib Datangkan Pemain Asing Baru
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Headline
Jokowi Backup Semua Data Nasional
Instruksi Jokowi, Backup Semua Data Nasional!
Cody Gakpo Man of the Match Belanda vs Rumania
Cody Gakpo: Man of the Match Belanda vs Rumania Euro 2024
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Bakal Unjuk Rasa
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Unjuk Rasa di Depan Istana Negara
De Ligt Merapat ke Manchester United
Dapat Diskon dari Bayern Munchen, De Ligt Merapat ke Manchester United?