Pemkot Bandung Targetkan “3 Zero” HIV/AIDS 2030

HIV/AIDS
AIDS 2022 (ilustrasi web)

Bagikan

BANDUNG,TM.id: Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menargetkan ‘3 Zero’ kasus HIV/AIDS pada tahun 2030. Adapun ‘3 Zero’ yakni nol penyitas baru, nol kematian akibat HIV/AIDS, dan nol stigma serta diskriminasi akibat HIV/AIDS. Demikian disampaikan Wali Kota Bandung Yana Mulyana di sela peringatan Hari AIDS 2022 tingkat Kota Bandung, Kamis (15/12/2022).

“Penanggulangan HIV/AIDS adalah dengan manjangkau data-data Orang dengan HIV/AIDS (ODHA),” kata Yana.

Pihaknya mengapresiasi kolaborasi yang terjalin antara stakeholder dalam menanggulangi HIV/AIDS di Kota Bandung, dan itu menjadi aksi nyata yang selaras dengan tema hari AIDS 2022.

HIV/AIDS
Wali Kota Bandung Yana Mulyana (web)

BACA JUGA: Banjir, Pemkot Bandung Bangun Rumah Pompa

Hal senada disampaikan Asisten Pemerintah dan Kesra Kota Bandung Asep Gufron. Dia mengatakan bahwa peringatan Hari AIDS 2022 tingkat Kota Bandung digelar untuk meningkatkan komitmen semua pihak dalam penanggulangan kasus HIV/AIDS di Kota Bandung, termasuk mengapresiasi seluruh pihak yang membantu penanggulangan HIV/AIDS di Kota Bandung.

“Diperlukan peran seluruh stakeholder dalam menanggulangi HIV/AIDS, terlebih kasus ini terbilang tinggi di Kota Bandung,” kata dia.

(LIN)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Dan Ashworth Manchester United
Dan Ashworth Ungkap 4 Pemain yang Bakal Dibeli Manchester United
Perceraian Ruben Onsu
Jelang Sidang Perceraian, Ruben Onsu Posting Foto bareng Sarwendah
kematian afif (1)
Ada Kejanggalan dalam Kematian Afif, LBH Padang Laporkan Kapolda Sumbar
Ibunda Muhammad Fardana
Respon Ibunda Muhammad Fardana Tuai Pujian Soal Putus hubungan Anaknya dengan Ayu Ting Ting
hasyim dipecat kpu
Hasyim Dipecat sebagai Ketua KPU, Intermezo pada Kasus 'Wanita Emas'
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan di ASEAN, Kerugian Capai Rp551 Triliun!
Kunci Data PDNS Brain Chiper
Beri Kunci Data PDNS, Brain Chiper Layangkan Catatan Serius untuk Pemerintah
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore Kepulauan, Samada Solusinya
penipuan lowongan kerja Hacker PDNS Janji Bagikan Kunci
Tepati Janji, Brain Chiper Berikan Kunci Data PDNS Gratis!