Kenali Masalah dan Efek Sel Telur untuk Sistem Reproduksi Sehat

Sel Telur
Sel Telur. (istockphoto)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Sel telur atau ovum yang sehat menjadi cikal bakal untuk kehidupan baru, terdiri dari zona pellucida, sitoplasma, dan inti sel. Sel telur yang optimal menunjang proses pembuahan dan kehamilan.

Kualitas ovum dapat menurun apabila kesehatan reproduksi tidak terjaga, yang dapat mengakibatkan masalah pada kesuburan serta kehamilan.

Masalah dan Efek pada Sel Telur

Berikut ini ialah sejumlah masalah pada ovum dan efek yang menyertainya.

1. Kerusakan Ovum

  • Bisa terlihat adanya kelainan kromosom pada inti sel.
  • Mengakibatkan kehamilan kosong (blighted ovum) tanpa embrio atau janin.
  • Keguguran tanpa embrio tidak dapat Anda cegah, namun peluang hamil normal tetap ada.

2. Masalah Genetik Bawaan

  • Mutasi gen pada ovum atau sperma menyebabkan kelainan pada janin.
  • Berisiko kanker pada bayi baru lahir seperti retinoblastoma dan tumor Wilms.

3. Kelainan Perkembangan Ovum

  • Penyebab pasti kehamilan mola (kehamilan anggur) belum diketahui, namun diduga terkait kelainan ovum.
  • Terjadi ketika kromosom ovum dan sperma tidak normal (lebih atau kurang).
  • Dikelompokkan menjadi mola parsial (janin tidak berkembang) dan mola lengkap (tidak ada janin).
  • Gejalanya: perdarahan vagina coklat kemerahan pada usia kehamilan 8-14 minggu.
  • Deteksi dini melalui USG pada usia kehamilan 8-14 minggu.
  • Penanganan dengan kuret untuk mengeluarkan jaringan dalam rahim.

BACA JUGA: Sistem Reproduksi Wanita Hasilkan Berapa Sel Telur? Ini Penjelasan dan Anatominya

Jika terdapat tanda-tanda adanya masalah pada sel telur Anda atau terjadi masalah kehamilan, cobalah untuk periksakan ke dokter agar mendapat penangan yang tepat.

 

(Virdiya/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
IMG_0551
Debat Terakhir, Paslon HD Nilai Kota Bandung Banyak Masalah yang Harus Diselesaikan
Pisang epe makassar
Menjajal Resep Pisang Epe, Kuliner Khas Makassar yang Legit!
Universitas Brawijaya
Dalam QS Asia University Rankings 2025, Posisi Universitas Brawijaya Berhasil Naik!
Penginapan backpaper Bandung
Lagi Backpacker-an di Bandung? Yuk, ke Penginapan Ini!
Pisang khas makassar
7 Olahan Pisang Khas Makassar yang Bikin Ngiler, Wajib Cicipi!
Berita Lainnya

1

Fakta Valhalla Spectaclub Surabaya Milik Ivan Sugianto, Bikin Bising?

2

Link Live Streaming Indonesia vs Arab Saudi Selain Yalla Shoot, Status Garuda Wajib Menang!

3

Sopir Truk Tabrakan Beruntun di Cipularang Ditetapkan Jadi Tersangka

4

Tabrak Mati Pejalan Kaki, Ini Aktivitas Nyetir Sambil Oral Seks Mahasiswa di Sleman

5

Jumlah Bakteri di Keyboard Laptop Lebih dari Toilet? Simak Cara Bersihkannya
Headline
Skor Indonesia vs Arab
Indonesia Libas Arab 2-0, Ini Reaksi Erick Thohir
Denny Sumargo laporkan Farhat Abbas
Kasus Berlanjut, Denny Sumargo Laporkan Farhat Abbas! Polisi Pegang Barang Bukti
Deklarasi Relawan ASIH 1
Deklarasi Akbar 500 Relawan ASIH, Ilham Habibie Sampaikan Terimakasih
OJK Judi Online
OJK Minim Peran dalam Pemberantasan Judi Online, Primus: "Jangan-jangan banyak yang terlibat?"