Polisi Amankan 4 anak Aniaya Seorang Kakek di Masjid

abak aniaya kakak
Kapolres Tarakan AKBP Ronaldo Maradona (tengah) didampingi Kepala Satuan Reserse dan Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Tarakan Iptu M Khomaini (kiri) dan Kasi Humas Polres Tarakan, Ipda Anita Susanti Kalam (kanan). (Antara)

Bagikan

TARAKAN,TM.ID: Polres Tarakan, Kalimantan Utara, mengamankan empat orang anak di bawah umur yang diduga melakukan pemukulan terhadap seorang kakek yang memiliki keterbelakangan mental.

“Terkait peristiwa penganiayaan itu, Satuan Reskrim Polres Tarakan telah menindaklanjuti dengan mengamankan empat orang anak terduga pelaku penganiayaan seorang kakek pada Sabtu malam (11/2),” kata Kapolres Tarakan AKBP Ronaldo Maradona di Tarakan, Minggu (12/2/2023).

Ronaldo mengatakan, saat ini penyidik sudah melakukan pemeriksaan secara intensif, dengan didampingi orang tua.

“Pemeriksaan sesuai dengan peraturan perundang-undangan tentang sistem peradilan pidana anak,” kata Ronaldo.

BACA JUGA: Polsek Sepaku Berhasil Amankan Pengedar Sabu di Wilayah IKN

Sebelumnya, viral video dari hasil CCTV yang memperlihatkan empat anak, di mana salah satunya menendang dari belakang kakek yang memiliki keterbelakangan mental

Peristiwa terjadi di Mesjid Al Ma’ Arif di Jalan Yos Sudarso, Tarakan, Kamis malam (9/2/2023), akibatnya, korban mengalami sejumlah luka di sekujur tubuhnya.

“Kejadian ini tentu sangat melukai rasa kemanusiaan. Di sisi lain, semoga peristiwa ini menjadi perenungan,” kata Ronaldo.

Ia menegaskan pihaknya Polres Tarakan akan menegakkan hukum, sesuai aturan yang berlaku sebagai bahan introspeksi bersama seluruh warga Tarakan untuk memperhatikan dan terus mengajarkan budi pekerti yang baik terhadap anak-anak dan seluruh generasi muda

Sementara itu, Kepala Satuan Reserse dan Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Tarakan Iptu M Khomaini mengatakan akibat penganiayaan itu korban menderita luka di kepala, dan wajahnya mengalami lecet akibat terbentur lantai.

“Untuk para pelaku sudah kita pulangkan. Mereka berusia 12 sampai 14 tahun. Satu diduga sebagai pelaku yang melakukan penendangan dan tiga anak kita.

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Tidak Ada Kultur Kekerasan di Polri
Haidar Alwi: Tidak Ada Kultur Kekerasan di Polri, Hanya Framing dan Penggiringan Opini Akibat Ulah Oknum
Persib Sudah Sepakat Dengan Satu Pemain Muda
Persib Sudah Sepakat Dengan Satu Pemain Muda, Ini Bocoran Sosoknya
Dirut bulog KPK
Dirut Bulog Dilaporkan ke KPK, Ini Reaksinya
Link streaming selain yalla shoot
Selain Yalla Shoot, Ini Link Streaming Belanda Vs Turki 8 Besar EURO 2024
kecelakaan lamborghini huracan
Kecelakaan Maut Lamborghini Huracan di Malaysia, Pengendara Diselimuti Api!
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
pdns dirjen aptika kominfo
Masalah PDNS Belum Tuntas, Dirjen Aptika Kominfo Mundur
EIGER Adventure Siapkan Kejutan Buy One Get One
EIGER Adventure Siapkan Kejutan Buy One Get One dan Diskon Hingga 50%
pabrik narkoba terbesar di indonesia
Polisi Ungkap Pabrik Narkoba Terbesar Indonesia di Malang, Modusnya EO
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan
Indonesia Peringkat Pertama Buang Makanan di ASEAN, Kerugian Capai Rp551 Triliun!