Gas Elpiji Meledak di Depok, Satu Orang Luka Parah

Elpiji meledak di Depok akibatkan seorang alami luka bakar. (foto: Antara)

Bagikan

DEPOK,TM.ID: Satu orang luka berat akibat ledakan gas elpiji 12 kg di Perumahan Marsaid Residence, Kota Depok, Jawa Barat, Kamis (5/1/2023).

“Kami dapat informasi peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 05.30 WIB,” kata Kabid Pengendalian Operasional Kebakaran dan Penyelamatan, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Depok Welman Naipospos.

Welman mengatakan, korban ledakan LPG yang mengalami luka bakar di sekujur tubuhnya tersebut sudah dilarikan ke Rumah Sakit Citayam.

“Yang terdampak ada tiga rumah di Blok A3, A4 dan A5. Yang rusak parah rumah milik Dayu di Blok A5,” kata dia.

Welman menjelaskan, Polres Metro Depok telah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).

BACA JUGA: Pelaku Penganiayaan Ketua Relawan Anies Baswedan Berhasil Diamankan

(Agung)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Saddil Ramdani
Saddil Ramdani Angkat Bicara Soal Kemungkinan Dipanggil Timnas Indonesia
Kementerian ESDM Wajibkan Kontrak Ekspor Batu Bara Gunakan HBA
Kementerian ESDM Wajibkan Kontrak Ekspor Batu Bara Gunakan HBA
DJP Terbitkan Kebijakan Penghapusan Sanksi Administratif Terkait Coreta
DJP Terbitkan Kebijakan Penghapusan Sanksi Administratif Terkait Coretax, Ini Detailnya
Sadrasa Restaurant, Pullman Bandung Grand Central Hadirkan Sajian Iftar Bertema “Al-Khayr” Sepanjang bulan Ramadan (Istimewa)
Sadrasa Restaurant, Pullman Bandung Grand Central Hadirkan Sajian Iftar Bertema “Al-Khayr” Sepanjang bulan Ramadan
Pemprov DKI Jakarta Atur Jam Kerja ASN
Selama Ramadan, Pemprov DKI Jakarta Atur Jam Kerja ASN
Berita Lainnya

1

Rayakan Kebersamaan di Grand Hotel Preanger Dengan Iftar Buffet “Semarak Kuliner Ramadan”

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Tok, Pemerintah Tetapkan 1 Ramadhan 1446 H Jatuh Besok 1 Maret

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Sritex Tutup Total, Hari Ini 8.400 Karyawan Terakhir Kerja
Headline
Antisipasi Dampak PHK Sritex
Antisipasi Dampak PHK Sritex, Kemnaker Siapkan Langkah Ini
awal puasa ramadhan-2
Wamenag Prediksi Idulfitri 2025 Bakal Bareng Lagi
diskon tarif pesawat dan jalan tol
Prabowo Siapkan Diskon Tarif Pesawat dan Jalan Tol Untuk Mudik 2025
Harga Emas Awal Ramadhan Turun
Cek, Harga Emas Awal Ramadhan Turun Rp6.000 jadi Rp1,672 Juta Per Gram

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.