5 Rekomendasi Restoran Seafood Bandung

Penulis: Anisa

restoran seafood bandung
(Web)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Apabila kamu berada di Bandung jangan lupa untuk menikmati kuliner yang tersedia di Bandung. Kamu bisa mampir di berbagai tempat makan yang menghasilkan olahan hasil laut. Resto tersebut menawarkan berbagai aneka seafood dan bumbu masak yang beg lezat.

Tidak perlu khawatir, kami akan memberi tahu kamu rekomendasi restoran seafood Bandung yang bisa kamu kunjungi bersama keluarga. Kamu bisa mengunjungi tempat makan ini yang akan kamu temui di berbagai sudut kota.

Restoran Seafood Bandung

Rekomendasi tempat restoran seafood Bandung yang bisa menjadi pilihan kamu saat senggang.

1. Mas Gondrong Seafood Resto

restoran seafood bandung
(Web)

Mas Gondrong Seafood Resto merupakan rekomendasi resto seafood Bandung yang perlu kamu kunjungi. Lokasinya ada di Jalan Kelenteng Nomor 22, Kebon Jeruk, Andir, Kota Bandung. Resto ini buka pada pukul 09.30 sampai 23.00. Disana terdapat berbagai menu makanan yang sangat menarik seperti cumi, kerang, kakap, kerapu, bawal, gurame, dan nila.

Bumbu masak dari oalahan seafood tersebut diolah dengan rasa saus padang, saus mentega, asam manis pedas, saus tiram yang dibalut dengan tepung yang sangat renyah dan gurih.

2. Parit 9 Seafood

restoran seafood bandung
(Web)

Restoran seafood Bandung berikutnya adalah Parit 9 Seafood. Letak restoran ini ada di Jalan Anggrek no 61, Cihapit, Bandung Wetan, Kota Bandung. Resto ini buka pada pukul 10.00 sampai 21.00. Kamu bisa menikmati olahan seafood berupa kerang, jenis ikan, dan udang.

Dengan harga 20.000 kamu bisa membeli seafood di tempat ini. Makanan yang Kerang Bambu, Udang Tiger, Udang Jari, Lobster, dan Kerang Merah Goreng yang sudah terolah dengan berbagai bumbu masak seperti saus padang, asam manis, pedas, dan saus tiram.

3. Kepiting Chef Epi

restoran seafood bandung
(Web)

Restoran seafood Bandung berikutnya adalah Kepiting Chef Epi. Letaknya ada di jalan Pasteur nomor 29, Pasir Kaliki, Cicendo, Jawa Barat. Buka mulai dari pukul 08.00 sampai 21.00. Terdapat menu yang sangat spesial seperti Nasi Goreng Seafood, Nasi Goreng Salmon, Nasi Goreng Kepiting, Bihun Kuah Ayam, Mie Garlic, Mie Goreng Seafood.

Kamu bisa membelinya mulai dari harga 38.000 sampai 63.000. Tidak hanya itu, ada menu lain yang wajib kamu coba di resto ini. Seperti Mantau Goreng, Tom Yum Udang yang bisa kamu beli dengan harga 45.000 sampai 62.000.

4. HDL 293 Seafood

restoran seafood bandung
(Web)

Resto HDL 293 Seafood ini lokasinya terletak di Cilaki ST Nomor 36, Cihapit, Bandung Wetan, Kabupaten Bandung. Buka mulai dari pukul 10.00 sampai 22.000 kamu bisa lebih leluasa ke tempat ini.

Terdapat beberapa menu makanan seperti olahan daging sapi, cumi bakar atau goreng, cumi asin, sampai kepiting dengan olahan berbagai bumbu. Harga dari per menunya mulai dari 11.000 sampai 182.000. Tidak hanya itu, ada olahan menu spesial seperti nasi goreng, mi, bihun, kwetiau, dan cah sayur yang bisa kamu coba.

5. D’Cost Seafood Bandung

restoran seafood bandung
(Web)

Orang Bandung pasti tahu resto seafood yang satu ini. D’Cost Seafood Bandung yang terdapat di jalan Merdeka Nomor 56, Citarum, Bandung Wetan. Buka mulai dari pukul 11.00 sampai 21.00.

Kamu bisa menikmati berbagai olahan seafood yang spesial seperti Nasi Ikan, Omelete Seafood, Nasi Ikan Fillet, Capcay, yang di kemas dalam box dan bisa kamu pesan melalui jasa antar makanan online. Harga yang ditawarkan bisa mencapai 20.000 sampai 50.000.

Itulah rekomendasi tempat makan seafood di Bandung yang kamu kunjungi. Semoga bisa membantumu!

BACA JUGA: Tempat Kuliner Malam di Bandung

(kaje)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Kebon Pala
Kali Ciliwung Meluap, Warga Kebon Pala Terendam Banjir dan Dievakuasi ke SD
PBSI Bisa Apa
Tontowi Ahmad Kritik Keras Pemain PBSI: Jangan Jadikan Kontrak Sebagai Tameng
johann-zarco-takaaki-nakagami-lcr-honda-presentation-silverstone-motogp-2024
Zarco Merasa Terjebak, Motor Honda Tak Lagi Memberi Harapan
Badak Jawa - Instagram BTN Ujung Kulon
Varietas Genetik Turun, Badak Jawa Ujung Kulon Ditranslokasi
Hyundai stargazer terbaru
Hyundai Siap Bawa Mobil Baru ke Indonesia, Stargezer Terbaru Siap Bikin Rival Panas Dingin?
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Persib Bandung vs Port FC Piala Presiden 2025 Selain Yalla Shoot

2

The Klan Unity, Puncak Acara 37th Bikers Brotherhood 1%MC Indonesia

3

Remu Suzumori Masuk Daftar 7 Aktris Paling Sukses di Jepang

4

Groundbreaking Masjid Jami Soeprapto Soeparno, Hadirkan Pusat Spiritual dan Sosial Modern di Jakarta Timur

5

Aston Martin Fokus Bangun Era Baru Bersama Alonso dan Stroll, Bukan Cari Pebalap Baru
Headline
oasis adidas
Konser Reuni Oasis Berhasil, Tapi Kolaborasi dengan Adidas Banjir Kritik dan Drama!
Banjir Longsor Bogor - Instagram Bupati Bogor
18 Kecamatan di Bogor Terdampak Banjir dan Longsor, 3 Tewas
Real Madrid
Taklukkan Dortmund 3-2, Real Madrid Melaju ke Semifinal Piala Dunia Antarklub 2025
Tokoh OPM Enos Tipagau Berhasil Dilumpuhkan TNI
Tokoh OPM Enos Tipagau Berhasil Dilumpuhkan TNI

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.