10 Tradisi Unik Perayaan Hari Kemerdekaan 17 Agustus di Berbagai Daerah

Kemerdekaan 17 Agustus
(istockphoto)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Tradisi unik dalam memperingati Hari Kemerdekaan 17 Agustus di berbagai daerah di Indonesia merupakan bagian dari kekayaan budaya.

Mulai dari pacu kuda, estafet obor, hingga sepakbola durian, setiap tradisi mencerminkan keberagaman dan kekayaan budaya Indonesia yang patut kita lestarikan.

Berikut 10 tradisi merayakan kemerdekaan di berbagai daerah Indonesia.

1. Obor Estafet, Semarang

Di Kelurahan Papandayan, Semarang, masyarakat melakukan lari obor estafet. Lomba ini melibatkan para atlet terbaik dan menggunakan obor sebagai simbol semangat pahlawan kemerdekaan Indonesia.

2. Pacu Kude, Aceh

Tradisi ini merupakan permainan rakyat sejak masa kolonial Belanda yang yang kini pemerintah Aceh lanjutkan setelah Indonesia merdeka. Pacu Kude sebagai simbol perjuangan rakyat Aceh.

3. Lomba Dayung, Banjarmasin

Lomba dayung perahu naga di Sungai Martapura selalu rutin untuk merayakan HUT RI dan menyaring bibit-bibit pendayung andal.

4. Lomba Sampan Layar, Batam

Lomba sampan layar yang meriah di Batam, sejak 1965 menampilkan perahu kayu warna-warni dan menarik penonton dari dalam dan luar kota.

5. Telok Abang, Palembang

Mainan gabus Telok Abang berbentuk kapal laut, pesawat terbang, atau kereta dengan telur rebus yang dicat merah sebagai hiasan.

6. Barikan, Malang

Acara syukuran Barikan di Malang menjelang 17 Agustus, dengan doa bersama, renungan kemerdekaan, dan makan bersama untuk mempererat persaudaraan.

7. Tirakatan, Jawa

Tradisi wajib tirakatan di malam 16 Agustus dengan doa bersama, mengenang jasa pahlawan, dan makan bersama untuk persaudaraan.

BACA JUGA : Makna dan Tradisi Keseruan Perlombaan 17 Agustus

8. Pawai Jampana, Bandung

Pawai Jampana di Bandung menampilkan tandu besar dengan hasil bumi dan makanan yang diperebutkan oleh peserta dan warga.

9. Peresean, Lombok

Lomba Peresean di Lombok menghadirkan pepadu-pepadu terkenal untuk adu ketangkasan dengan senjata rotan dan perisai.

10. Sepakbola Durian, Kebumen

Perlombaan ekstrim sepakbola durian di Kebumen diikuti oleh anggota tertentu dan diawali dengan doa bersama.

Tradisi unik ini memperkaya perayaan Hari Kemerdekaan 17 Agustus di Indonesia dan menunjukkan keberagaman budaya dan tradisi di berbagai daerah.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Suar Mahasiswa Awards 2025
Suar Mahasiswa Awards 2025: Berkarya Lewat Foto Jurnalistik, Tips dan Trik Tangkap Momen
Chery lepas
Chery Kenalkan Merek Lepas, Ada Kaitan dengan Indonesia?
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.