Waspada! Hujan Disertai Angin Kencang Berpotensi Melanda Wilayah Jakarta

hujan angin
Ilustrasi. (Freepik)

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID — Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis laporan prakiraan cuaca untuk wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya sepanjang, Kamis (13/6/2024) hingga Jumat dini hari.

BMKG  mencatat, langit sebagian besar wilayah Ibu Kota pagi ini akan berawan, kecuali Jakarta Pusat dan Jakarta Utara berawan tebal. Sedangkan Kepulauan Seribu hujan ringan.

Pada siang nanti, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur diperkirakan tetap berawan. Sementara Jakarta Pusat, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu bakal berawan tebal.

BACA JUGA: Gempa Bumi M 6,0 Guncang Melonguane Pantai Barat Kepulauan Talaud, Tak Berpotensi Tsunami

Malamnya, cuaca di seluruh wilayah Jakarta diprediksi berawan.

Namun, BMKG dalam laman resminya mengeluarkan peringatan dini.

“waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang yang dapat terjadi di sebagian besar wilayah DKI Jakarta pada malam dan dini hari.”

BMKG melaporkan bahwa hujan ringan diperkirakan akan mengguyur wilayah Jakarta Barat, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu pada Jumat 14 Juni 2024 dini hari.

Suhu di wilayah DKI Jakarta hari ini diprediksi berkisar antara 24 hingga 29 derajat celsius dengan tingkat kelembaban 70 sampai 100 persen

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Swiss vs Italia 16 Besar EURO 2024
Bukannya Ciut, Swiss Justru Senang Duel Versus Italia di Babak 16 Besar EURO 2024
Harga Emas Antam
Hari ini Harga Emas Antam Naik Rp5.000 jadi Rp1,365 Juta per gram
Gemini hari ini
Ramalan Zodiak Gemini Hari Ini 29 Juni 2024, Bangun Hubungan Harmonis!
Urus Paspor tidak Harus Bawa KTP dan KK
Urus Paspor tidak Harus Bawa KTP dan KK, Simak Informasinya
Surat Ghafir
Kenapa Surat Ghafir Punya 3 Nama? Simak Penjelasannya
Berita Lainnya

1

Fakta Baru Kematian Scott Weiland Diungkap Mantan Istri, Bukan Overdosis!

2

Travis Scott Ditangkap Lantaran Mabuk Berat dan Masuk Tanpa Izin

3

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

4

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

5

BSSN Ngaku Tidak Ada Tata Kelola soal Peretasan PDN, DPR: Kebodohan!
Headline
SYL 12 tahun penjara
Jaksa KPK Tuntut SYL 12 Tahun Penjara, Ini Hal Memberatkan dan Meringankan
Paraguay Vs Brazil 1-4 di Copa America 2024
Paraguay Vs Brazil 1-4 di Copa America 2024, Vinicius Junior Bersinar
Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Melangkah ke Perempat Final, Kolombia Vs Kosta Rika 3-0 di Copa Amerika
Foden Kembali Gabung Timnas Inggris
Jelang 16 Besar Euro 2024 Pemain Manchester City Foden Kembali Gabung Timnas Inggris