Viral! Tragedi Karnaval Kedungrejo Pakis Malang, Telan Korban Jiwa

karnaval kedungrejo
foto (Tiktok/@evarosa108)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Peristiwa kecekaan karnaval sound horeg atau parade horeg di Desa Kedungrejo, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang viral di media sosial Tiktok.

Kecelakaan karnaval Kedungrejo itu telah menelan korban jiwa, satu orang tewas dan enam orang mengalami luka-luka.

Diketahui, ketujuh korban itu peserta karnaval yang sedang menuju garis finish. Karnaval kedungrejo yang mengangkat tema “soud horeg” diselenggarakan pada Minggu (24/9/2023) pukul 19.00 WIB.

BACA JUGA: Bule di Banjar Bunuh Mertuanya dengan Brutal, Beraksi di Siang Bolong

Situasi karnaval begitu terlihat meriah, yang diisi oleh para penonton dan juga peserta perlombaan. Insiden berawal dari mobil pikap yang dikemudikan oleh berinisial U, sedang membawa konsumsi untuk karnaval.

Sopir yang tidak dapat mengendalikan mobil pikap sehingga lepas kendali dan menabrak tujuh pesrta karnaval.

Lokasi kejadian tepat berada di Jalan Raya Kedung Boto, Desa Kedungpring, Kecamatan Pakis pada pukul 22.00 WIB.

“Pengemudi sudah ditetapkan sebagai tersangka,” papar Kasi Humas Polres Malang, Taufik melansir Antara.

Tersangka dalam peristiwa itu dipersangkakan Pasal 310 Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. Ancaman hukuman yang didapat oleh tersangka maksimal lima tahun hukuman penjara.

Adapun korban luka-luka , diantaranya adalah Rilla Dwi (24), Andy Hermawan (22), Fita Sri (31), Aziel Saputra (5), Fatma Hikmawati (23) dan Sarina Aurelia (4).

 

(Saepul/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.