Sambut Idul Fitri, Didit Hingga Muzani Sambangi Rumah Megawati

didit sambangi megawati
(Instagram puan)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Ketua DPR RI sekaligus Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengunggah momen saat anak Presiden Prabowo Subianto, Didit Hediprasetyo, hingga Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani ke kediaman Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri.

Sejumlah tokoh memang sempat menyambangi Megawati di Idul Fitri 1446 Hijriah. Momen tersebut diunggah Puan di medsos X dan Instagramnya yang dilansir, Selasa (1/4/2025). Tampak ada 2 foto yang diunggah Puan.

Pada foto pertama, terlihat momen Didit Hediprasetyo bersama dirinya, anaknya Pinka Hapsari, dan Megawati. Dalam foto itu tampak keempatnya tersenyum lebar.

Kemudian, foto selanjutnya menunjukkan Puan dan Megawati berfoto dengan Didit Hediprasetyo, Ahmad Muzani, dan Ketua DPD RI Sultan Sultan Bachtiar Najamudin.

Puan menjelaskan, para tokoh tersebut datang ke rumah Megawati untuk bersilaturahmi. Dia juga mengucapkan terima kasih atas kehadiran mereka.

“Silaturahmi… Terima kasih Mas Didit, Ketua MPR RI Bapak Ahmad Muzani dan Ketua DPD RI Bapak Sultan Bachtiar Najamudin @SBNajamudin,” kata Puan sambil menyertakan emoticon tersenyum dan tangan terkatup.

BACA JUGA:

Lebaran di Istana, Prabowo Diajak Velocity Oleh Wartawan

Umuh Muchtar Sebut Lebaran Kali Ini Berbeda

Sebagai informasi, sejumlah tokoh memang sempat menyambangi kediaman Megawati Soekarnoputri. Salah satunya yang hadir adalah Didit Hediprasetyo.

Selain Didit, anak buah Prabowo, Ahmad Muzani, menyambangi kediaman Megawati. Didit dan Muzani hadir bersamaan ke rumah Megawati.

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
jokowi hadiri pemakaman paus
Jokowi Diutus Prabowo Hadiri Pemakaman Paus, Kok Bisa?
Tekan Konsumsi BBM, Pemerintah Targetkan Produksi 9 Juta Motor Listrik
Tekan Konsumsi BBM, Pemerintah Targetkan Produksi 9 Juta Motor Listrik
when-is-israel-adesanya-next-fight-ufc-betmgm
Israel Adesanya Incar Laga Ulang Lawan Sean Strickland di UFC
Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan
Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan
Dekan dan Kaprodi Kampus UKRI Kunjungin Kantor Teropong Media
UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.