Persik Kediri vs Malut United: Link Streaming Resmi dan Prediksi Pertandingan

Persik Kediri vs Malut United Link Streaming
(Foto: Vidio.com)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID – Pertandingan menarik antara Persik Kediri dan Malut United dalam lanjutan Liga 1 Indonesia akan berlangsung pada hari Minggu, 25 Agustus 2024, di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur.

Kick-off dijadwalkan pukul 15.30 WIB, dan para penggemar sepak bola tanah air pasti tak ingin melewatkan laga ini. Laga Tersebut bisa disaksikan melalui link streaming yang ada di bagian akhir artikel ini.

Persik Kediri, yang berada di posisi tengah klasemen, memiliki catatan performa yang kurang stabil dalam lima pertandingan terakhir mereka dengan hasil 1 kemenangan, 2 kali imbang, dan 2 kali kalah.

Sementara itu, Malut United datang dengan hasil yang lebih baik, meraih 1 kemenangan dan 2 hasil imbang dari lima laga terakhir mereka.

BACA JUGA: Sinyal Rotasi Mulai Terlihat, Bojan Hodak Pilih Simpan David da Silva di Laga Kontra Arema FC

Prediksi Susunan Pemain

  • Persik Kediri (4-3-3): Leo Navacchio; Nuri Fasya, Hamra Hehanussa, Brendon Estevam, Yusuf Meilana; Ze Valente, Bayu Otto, Ousmane Fane; Hugo Samir, Ramiro Fergonzi, Ezra Walian.
    • Pelatih: Marcelo Rospide
  • Malut United (4-3-3): M Fahri; Fredyan Wahyu, Safrudin Tahar, Wahyu Prasetyo, Yance Sayuri; Manahati Lestusen, Pramoedya Putra, Wbeymar Angulo; Adriano Castanheira, Diego Martinez, Yakob Sayuri.
    • Pelatih: Imran Nahumarury

Link Live Streaming Resmi

Bagi Anda yang ingin menyaksikan langsung pertandingan seru ini, link live streaming resmi dapat diakses DISINI.

Pastikan Anda tidak ketinggalan untuk mendukung tim kesayangan Anda dalam duel sengit di Liga 1 Indonesia.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Perlengkapan solo camping
Solo Camping di Alam Terbuka, Perlengkapan Ini Wajib Ada
Eks Pejabat MA Ditangkap dalam Kasus Ronald Tannur
Eks Pejabat MA yang Ditangkap dalam Kasus Ronald Tannur Terungkap
Arahan Presiden Prabowo
Arahan Presiden Prabowo ke Kabinet Merah Putih di Akmil Magelang
Basarnas Investigasi Penyebab Dua Anggota Tewas di Karo
Basarnas Investigasi Penyebab Dua Anggota Tewas di Karo, Sumatera Utara
CSIIS Sebut Cara Prabowo Menyalakan Heroisme Para Menteri
CSIIS Sebut Cara Prabowo Menyalakan Heroisme Para Menteri Untuk Tingkatkan Rasa Nasionalisme
Berita Lainnya

1

Koperasi Jasa Berkah Laksana Mandiri Kerjasama dengan BPR Kreo Lestari Demi Dorong Penyaluran Pembiayaan

2

Setahun Absen, Neymar 'Comeback' bersama Al-Hilal

3

Eks Pejabat MA yang Ditangkap dalam Kasus Ronald Tannur Terungkap

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

PT GMG Siap Hadapi Transformasi Digital Dalam Industri Pertambangan
Headline
Timnas U-17 Indonesia Kalahkah Mariana Utara 10-0
Kalahkah Mariana Utara 10-0, Timnas U-17 Indonesia Puncaki Grup G
Bawaslu Gerebek Puluhan Kades Jateng
Bawaslu Gerebek Puluhan Kades Jateng Tengah Berkumpul di Hotel, Sedang Apa?
Kasus Diabetes Anak Meningkat
Waspada! Akibat Jajanan Tidak Sehat, Kasus Diabetes Anak Meningkat
Prediksi Skor Borneo FC
Prediksi Skor Borneo FC vs PSBS Biak di BRI Liga 1 2024/2025