Membuat Daftar Pustaka Otomatis Tanpa Ribet dengan Bantuan AI

Daftar Pustaka Otomatis
Daftar Pustaka Otomatis (pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Bingung bagaimana membuat daftar pustaka? Jangan khawatir; sekarang ada solusi praktis yang dibantu oleh AI. Sekarang tidak perlu menyusun daftar pustaka secara manual, mengurutkan jembatan keledai, atau mencari teknik penulisan referensi yang sesuai dengan sumber rujukan. Artikel ini akan membahas berbagai alat AI untuk daftar pustaka otomatis tampa ribet dan lama.

1. Citation Machine

Citation Machine adalah salah satu alat berbasis kecerdasan buatan yang dapat membantu membuat sitasi otomatis. Hanya perlu memasukkan tautan atau DOI dari jurnal atau sumber rujukan yang gunakan, lalu Citation Machine akan mendeteksi dan menuliskan urutan sitasi sesuai format yang inginkan.

Alat ini menyediakan berbagai gaya sitasi, termasuk APA7 yang merupakan versi terbaru. Cara penggunaannya pun sangat mudah, cukup pilih jenis referensi yang ingin disitasi, masukkan tautan atau DOI, dan tunggu hingga proses pencarian data selesai.

Selanjutnya, lengkapi identitas referensi jika diperlukan, dan klik ‘Citation’ untuk menghasilkan sitasi sesuai format yang inginkan.

2. Petal Citation Generator

Petal Citation Generator adalah alat AI lainnya yang memudahkan dalam membuat sitasi. Selain menciptakan sitasi, juga dapat menyimpan dan mengelompokkannya sesuai kategori. Alat ini juga menawarkan berbagai gaya sitasi resmi yang dapat gunakan.

Untuk memanfaatkan fitur ini, perlu login terlebih dahulu. Setelah login, dapat mengakses situs Petal.org/citation-generator untuk mulai membuat sitasi yang akan mengisi daftar pustaka dalam penelitian.

3. Cite This For Me

Jika ingin mengakses alat AI untuk sitasi otomatis tanpa harus login, Cite This For Me bisa menjadi alternatif yang praktis. Cara kerjanya mirip dengan Citation Machine.

Cukup pilih jenis referensi yang ingin, masukkan tautan dan identitas dokumen, lalu biarkan AI membuatkan sitasi untuk. Alat ini juga menyediakan panduan yang dapat membantu dalam menulis sitasi, termasuk panduan membedakan jurnal dan basis data online.

BACA JUGA : Simak Deh Cara Bikin Bibliografi Daftar Pustaka, Gampang Kok

4. MyBib

MyBib adalah alat lain yang berguna dalam pembuatan daftar pustaka. Dapat memilih gaya sitasi yang ingin terpakai, lalu memasukkan sumber referensi atau DOI.

Alat ini memungkinkan untuk memasukkan identitas referensi secara manual, dan AI akan menyesuaikan format sesuai gaya yang pilih. Tampilan yang jelas membuat penggunaan MyBib menjadi lebih mudah.

5. Grafiati

Daftar pustaka otomatis dengan grafiati adalah alat berbasis kecerdasan buatan yang mengklaim hasilnya lebih relevan dan mengurangi kesalahan struktur daripada dengan alat sejenis. Cara penggunaannya cukup mudah, hanya perlu memasukkan sumber referensi, URL, atau DOI, lalu AI akan menghasilkan sitasi otomatis sesuai format yang pilih. Juga dapat menyimpan beberapa sitasi yang sudah terbuat untuk kembali nantinya.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Budaya Banten
Mengenal Budaya dan Ciri Khas Suku Banten, Pewaris Warisan Kesultanan
Paula Verhoeven
Dibatasi Baim Wong, Paula Verhoeven Rindukan Momen Tidur Bersama Kiano dan Kenzo
rk bertemu jokowi
RK: Jokowi Beri Gagasan dan Konsep Soal Jakarta
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat