Luis Milla: Persib Bandung Percaya Diri Hadapi PSIS

luis milla persib
Pelatih Persib Bandung Luis Milla menyebut anak asuhnya punya kepercayaan diri yang bagus menjelang laga lanjutan Liga 1 Indonesia 2022/ 2023 di kandang PSIS Semarang di Stadion Jatidiri Semarang, Selasa (31/1/2023).(web)

Bagikan

SEMARANG,TM.ID : Pelatih Persib Bandung Luis Milla menyebut anak asuhnya punya kepercayaan diri yang bagus menjelang laga lanjutan Liga 1 Indonesia 2022/ 2023 di kandang PSIS Semarang di Stadion Jatidiri Semarang, Selasa (31/1/2023).

“Setelah pertandingan kemarin, para pemain dalam percaya diri yang bagus,” kata Luis Milla di Semarang, Senin (30/1/2023).

Menurut Luis Milla, para pemain Persib juga dalam kondisi percaya diri yang bagus usai menang atas Borneo FC.

Oleh karena itu, ia telah menyiapkan pemain untuk fokus dalam pertandingan menghadapi PSIS.

“Saya ingatkan kepada pemain, PSIS merupakan tim bagus, terlebih usai kemenangan pada dua pertandingan yang dijalaninya,” kata Luis Milla.

BACA JUGA: Ambisi Luis Milla Menang Atas Persija di GBLA, Genapkan 10 Kali Pertandingan Persib Tak Terkalahkan

PSIS meraih poin penuh pada dua pertandingan terakhirnya saat menghadapi Rans Nusantara FC dan Arema FC.

Terlebih, lanjut dia, pada pertandingan kali ini PSIS akan bermain dihadapan pendukungnya yang akan menjadi motivasi tersendiri.

PSIS Semarang saat ini menempati peringkat 8 pada klasemen sementara Liga 1 Indonesia 2022/ 2023 dengan 26 poin.

Sementara Persib Bandung berada di peringkat 2 pada klasemen sementara dengan 39 poin.

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Harga Emas Antam
Sebelumnya Sempat Jatuh, Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 17.000 Per Gram
JNE Berangkatkan Ksatria dan Srikandi ke Holyland untuk Perjalanan Rohani
JNE Berangkatkan Ksatria dan Srikandi ke Holyland untuk Perjalanan Rohani
25 Ribu Rumah Subsidi untuk Tukang Sayur hingga Ojek Disiapkan Pemerintah
Cek, 25 Ribu Rumah Subsidi untuk Tukang Sayur hingga Ojek Disiapkan Pemerintah
kasus penculikan anak
Gawat, Dalam Sebulan Kasus Anak Hilang Merajalela
Real Madrid
Kontrak Baru Belum Jelas, Nasib Vinicius Junior di Real Madrid Masih Abu-abu
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo

5

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.