Kecelakaan, Rendy Kjaernett Menangis Khawatirkan Lady Nayoan

Penulis: Aak

Rendy Kjaernett
Rendy Kjaernett (Foto: IG Rendy Kjaernett)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Lady Nayoan diduga mengalami kecelakaan sebelum sidang mediasi dengan Rendy Kjaernett.

Diketahui, mereka satu mobil usai konseling ke pendeta, karena akan menghadiri sidang mediasi.

Namun nahas, terjadi kecelakaan tunggal dalam perjalanan ke lokasi. Mobil yang mereka kendarai mengalami kecelakaan di ruas Tol Jatibening, Jakarta pada Senin (31/7/2023).

BACA JUGA: Tato Wajah Syahnaz di Punggung Rendy Kjaernett Berubah Jadi Iblis?

Usai melakukan sidang mediasi tanpa kehadiran Lady Nayoan, Rendy Kjaernett dijumpai awak media ia menjelaskan kronologi kecelakaan yang menimpa dirinya dan Lady.

“Yang saya ingat cuma satu pindah ke jalur kiri dari jalur paling kanan, ban selip mobil muter langsung ke seret, nabrak tembok beton pembatas terus terguling tiga kali,” jelas Rendy Kjaernett, mengutip kanal Youtube Intens Investigasi, pada Rabu (2/8/2023).

Bukan hanya itu, Rendy mengaku tidak dengan sengaja ingin mencelakai ibu dari ketiga anaknya itu, apalagi harus mengancam nyawanya.

Ia menyatakan bahwa Lady Nayoan sangat penting bagi hidupnya. Rendy juga mengaku bahwa ia menangis karena khawatri akan Lady.

“Saya sayang banget sama dia juga. Intinya doain aja doain yang terbaik ya, saya nangis takut Lady kenapa-kenapa” ujar Rendy.

(Hafidah/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
wuling air ev kebakaran
Wuling Air EV Terbakar di Bandung, Seketika Angus!
dpr penulisan sejarah
DPR Turun pada Penulisan Sejarah Ulang Nasional, Awasi Proses
line-split-bill
SplitBill LINE Akan Ditutup Permanen, Pengguna Diimbau Segera Simpan Data
Tim Unair
Cerdas Kelola Lahan, Mahasiswa UNAIR Ciptakan Alat Pemantau Tanah Berbasis AI
Tawuran di Indramayu
4 Remaja di Indramayu Diamankan Polisi Saat Hendak Tawuran
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming PSG vs Bayern Munchen Piala Dunia Antarklub 2025 Selain Yalla Shoot

2

Link Live Streaming Persib Bandung vs Port FC Piala Presiden 2025 Selain Yalla Shoot

3

Remu Suzumori Masuk Daftar 7 Aktris Paling Sukses di Jepang

4

Groundbreaking Masjid Jami Soeprapto Soeparno, Hadirkan Pusat Spiritual dan Sosial Modern di Jakarta Timur

5

Tekan Harga Minyakita, Kemendag Siapkan Pola Distribusi Baru
Headline
Real Madrid
Taklukkan Dortmund 3-2, Real Madrid Melaju ke Semifinal Piala Dunia Antarklub 2025
Tokoh OPM Enos Tipagau Berhasil Dilumpuhkan TNI
Tokoh OPM Enos Tipagau Berhasil Dilumpuhkan TNI
Persib Bandung
Link Live Streaming Persib Bandung vs Port FC Piala Presiden 2025 Selain Yalla Shoot
Persib Bandung vs Port FC
Prediksi Skor Persib Bandung vs Port FC Piala Presiden 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.