Kebakaran Melanda Gedung Bakamla di Jakarta Pusat

Penulis: Budi

Kebakaran Melanda Gedung Bakamla di Jakarta Pusat
Ilustrasi (Kolase.Instagram)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

JAKARTA, TEROPONGMEDIA.ID – Kebakaran terjadi di Gedung Badan Keamanan Laut (Bakamla) yang berlokasi di Jalan Proklamasi, Jakarta Pusat, Minggu (29/9/2024) pagi.

Informasi awal mengenai insiden ini diketahui melalui platform media sosial X (Twitter) @SonoraFM92 , di mana akun itu membagikan video yang memperlihatkan kobaran api di lantai atas gedung tersebut.

Belum ada informasi pasti mengenai penyebab kebakaran maupun waktu tepat terjadinya insiden ini. Namun, menurut laporan, kebakaran diperkirakan terjadi pada pagi hari, dan proses pemadaman sudah dilakukan oleh 95 petugas pemadam kebakaran (Damkar) dengan mengerahkan 19 unit kendaraan.

Saat ini, tim pemadam telah berhasil mengendalikan api. Pihak berwenang masih melakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab kebakaran lebih lanjut. Tidak ada laporan resmi mengenai korban atau kerusakan akibat kejadian ini.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Mengenang Kilas Balik Chris Martin dan Dakota Johnson: 8 Tahun Bersama Hanya Untuk Sparks Dakota Version?
Mengenang Kilas Balik Chris Martin dan Dakota Johnson: 8 Tahun Bersama Hanya Untuk Sparks Dakota Version?
Diogo Jota
Ucapan Duka dari Sejumlah Tokoh Sepak Bola Turut Banjiri Kabar Meninggalnya Diogo Jota
Gunung Ili Lewotolok Erupsi
Gunung Ili Lewotolok Erupsi Lagi, Status Naik Jadi Siaga
Diogo Jota
Siapa Sebenarnya Andre Silva? Sosok di Balik Tragedi Kecelakaan yang Tewaskan Diogo Jota
gunung Dukono erupsi
Gunung Dukono Semburkan Abu Vulkanik 1.100 Meter Pagi Ini
Berita Lainnya

1

Akoba Manevent Hadirkan Lokavidya "DigiTradisi: Melestarikan Budaya Lokal di Era Digital"

2

Cara Menghitung Skor Nilai Tes Terstandar SPMB Jabar 2025

3

Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang

4

BREAKING NEWS! Striker Liverpool Diogo Jota Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Mobil di Spanyol

5

Kota Kreatif yang Tersandung Sampah
Headline
BMKG Waspada Cuaca Ekstrem
BMKG Himbau Transportasi Darat, Laut dan Udara Waspada Cuaca Ekstrem
Diogo Jota
Kronologi Diogo Jota Tewas: Mobil Keluar Jalur dan Terbakar
Peterpan
Peterpan Comeback, tapi di Mana Ariel dan Uki?
Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang
Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.