Hotel Murah Under 200 Ribu Dekat Gumuk Pasir Parangkusumo

Hotel Murah
Hotel Murah. (dok. gmaps)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Gumuk Pasir Parangkusumo di Yogyakarta ialah salah satu destinasi wisata yang menarik bagi para pelancong.

Bagi wisatawan yang ingin menikmati Gumuk Pasir lebih lama, berikut ini rekomendasi hotel murah dengan tarif di bawah Rp200 ribu.

Memilih hotel dengan harga yang murah, bisa menjadi pilihan bagi Anda yang ingin travelling tanpa banyak mengeluarkan budget.

Rekomendasi Hotel Dekat Gumuk Pasri Parangkusumo

Berikut ini, sejumlah hotel yang cocok untuk Anda yang sedang menikmati wisata Gumuk Pasir Parangkusumo yang ada di Bantul.

1. Tedjo Omah Ndeso

Berlokasi di Puton RT 06 Trimulyo Jetis, hotel ini menawarkan tarif mulai dari Rp 86 ribuan. Tedjo Omah Ndeso menyediakan fasilitas seperti kamar yang nyaman, kamar mandi, AC, dan Wi-Fi.

Selain itu, lokasi hotel ini dekat dengan Hutan Pinus Imogiri dan Puncak Pinus Becici, menjadikannya pilihan ideal untuk wisatawan yang ingin menjelajahi alam sekitar.

2. Pondok Wisata Parangtritis

Terletak di Mancingan XI RT 06, Pondok Wisata Parangtritis menawarkan tarif mulai dari Rp 100 ribuan. Fasilitas yang tersedia mencakup kamar yang nyaman, layanan kamar 24 jam, dan akses Wi-Fi.

Hotel ini juga dekat dengan Pantai Parangtritis dan Gua Langse, memberikan kemudahan bagi pengunjung untuk menikmati berbagai aktivitas wisata.

3. Watu Lumbung Culture Resort

Dengan tarif mulai dari Rp 130 ribuan, Watu Lumbung Culture Resort yang terletak di Jalan Rute Gerilya Sudirman Kampung, menawarkan pengalaman menginap yang nyaman dengan fasilitas lengkap.

Dekat dengan Pantai Parangtritis dan Bukit Parang Endog, resort ini cocok bagi wisatawan yang ingin menikmati keindahan pantai dan budaya lokal.

4. Paddy dan Sawah Guest House

Berada di Jalan Kedon 0.2, guest house ini memiliki tarif mulai dari Rp 150 ribuan. Fasilitas yang ditawarkan termasuk kamar yang nyaman dan area parkir.

Lokasinya yang strategis dekat dengan Air Terjun Pulosari dan Institut Seni Indonesia Yogyakarta membuatnya ideal bagi wisatawan yang ingin mengeksplorasi budaya dan alam.

5. Hotel Budi Inn 1

Hotel ini terletak di Mancingan 11, dengan tarif mulai dari Rp 170 ribuan. Fasilitas yang ditawarkan meliputi restoran, layanan kamar, dan Wi-Fi.

Hotel Budi Inn 1 juga dekat dengan berbagai objek wisata, termasuk Gumuk Pasir Parangkusumo dan Pantai Parangtritis, sehingga memudahkan akses bagi para pengunjung.

BACA JUGA: Jangan Terlewat! Ini Jadwal dan Harga Festival 1001 Lampion di Yogyakarta

Adanya sejumlah hotel murah yang dekat dengan wisata Gumuk Pasir Parangkusomo ini, menjadikan liburan Anda lebih menyenangkan tanpa harus mengeluarkan budget yang banyak untuk tempat penginapan.

Hotel-hotel tersebut juga dekat dengan beberapa destinasi wisata lainnya yang dapat Anda kunjungi.

 

(Virdiya/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
IMG_0508
Ilham Habibie Sebut Sektor Kesehatan Sangat Penting di Jawa Barat
Prabowo KPK
Cek Fakta: Prabowo Tidak Akan Bekukan KPK Jika Gagal Tangkap Koruptor dalam 100 Hari!
Isa Zega Umrah
Mufti Anam Kecam Isa Zega Pakai Hijab Saat Umrah: "Penista Agama Harus Ditangkap!"
susu nasional, Inpres persusuan nasional
Kabar Gembira Buat Peternak Sapi Perah, Persusuan Nasional Gunakan Lagi Inpres Era Soeharto
tom lembong korupsi impor gula-10
Kejagung Kantongi 4 Alat Bukti di Sidang Praperadilan Tom Lembong
Berita Lainnya

1

Supir Truk Tabrakan Beruntun di Cipularang Ditetapkan Jadi Tersangka

2

Fakta Valhalla Spectaclub Surabaya Milik Ivan Sugianto, Bikin Bising?

3

Tabrak Mati Pejalan Kaki, Ini Aktivitas Nyetir Sambil Oral Seks Mahasiswa di Sleman

4

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

5

Upaya Pemerintah Membatalkan Kenaikan Tarif Cukai Rokok Tahun 2025
Headline
pegawai komdigi judi online-9
1 Lagi Buronan Mafia Judol Komdigi Diringkus Polisi!
mahasiswi ITB meninggal
Mahasiswa ITB Tewas Mengenaskan di Parkiran Apartemen Jatinangor!
Pemain Timnas indonesia yang dicoret Shin Tae-yong
Link Live Streaming Indonesia vs Arab Saudi Selain Yalla Shoot, Status Garuda Wajib Menang!
Luka Modric Siap Bantu Mbappe
Portugal Ditahan Imbang Kroasia 1-1, Pasukan Zlatko Dalic Jadi Runner-Up Grup