Happy Asmara Pamit dari Media Sosial, Galau Nih?

happy asmara media sosial
foto (Instagram/@happy_asmara)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pedangdut Happy Asmara tiba-tiba mengumumkan rehat dari media sosial yang selama ini dia gunakan.

Seluruh platform media sosial yang digunakannya, yakni Instagram dan Tiktok bakal diuninstal atau dihapus pada ponsel pintarnya. Namun, rehat yang dilakukan oleh Happy Asmara hanya sementara, untuk selama sepekan kedepan saja.

“Bye, seminggu ke depan. Habis ini aku hapus juga dari hp ini,” story TikTok Happy Asmara, dikutip Senin (14/8/2023).

Pedangdut 24 tahun itu tak menjelaskan alasan dirinya pamit dari media sosial yang semula intens digunakannya. Netizen banyak mengira, rehat media sosial dirinya dikarenakan mantan kekasihnya, Denny Caknan menikah dengan Bella Bonita.

BACA JUGA: Hati Happy Asmara Berbunga Tanda Lagi Jatuh Cinta Kini Merasa Dihargai

“Aku selalu berdoa semoga Mbak Happy umrah buat nenangin diri,” kata netizen.

“Biar refersh dulu jaga kesehatan ya cantik, kami semua menunggu kabar baikmu,” timpal netizen lainnya.

Dari keterangan Instagram tim Happy Asmara menjelaskan, Happy sedang disibukkan dengan pekerjaan dan juga perlu menenangkan diri sesaat.

“Sementara akun @happy_asmara77 aku yang pegang ya gaes karna masih ada urusan pekerjaan. Kak happy mau menenangkan diri,” salah satu instastory tim Happy Asmara.

 

 

(Saepul/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Penyelidikan dan Penyidikan Kasus Hibah, Pemkab Tasikmalaya Hargai Kinerja APH
Penyelidikan dan Penyidikan Kasus Hibah, Pemkab Tasikmalaya Hargai Kinerja APH
F1: The Academy
Netflix Buat Serial F1 The Academy, Tayang Mei 2025!
AFC Naturalisasi
CEK FAKTA: AFC Larang Naturalisasi Pemain Belanda untuk Timnas Indonesia
tilang cadas pangeran
Polisi Kantongi Duit saat Tilang Pengendara di Cadas Pangeran, Bikin Malu Polres Sumedang!
pengemudi patwal
Viral! Pengemudi Tantang Petugas Patwal Bunyikan Sirine: Takut Bunyiin?
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.