Gelar Reses I, Anggota DPRD Jabar Euis Ida Wartiah Bertemu UMKM Sumpia

(Foto: DPRD Jawa Barat)

Bagikan

GARUT, TEROPONGMEDIA.ID – Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Euis Ida Wartiah dari Dapil XIV Kabupaten Garut menggelar Reses I Tahun Sidang 2024-2025 di Cawenekoneng, Desa Padasuka, Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut, Selasa (12/11/2024).

Adapun tema reses tersebut adalah pengembangan pelaku UMKM.

Euis Ida Wartiah menjelaskan reses II bertujuan untuk menyerap aspirasi warga khususnya pelaku UMKM yang berharap dukungan permodalan dan pengembangan usaha.

“Warga berharap ada dukungan penguatan modal untuk pelaku usaha kue Sumpia. Butuh permodalan dan strategi pengembangan usaha,” kata Euis.

BACA JUGA: Anggota DPRD Jabar Euis Ida Wartiah Gelar Reses I Serap Aspirasi Pengembangan Infrastruktur

Selain soal UMKM, kata Euis, warga juga kekurangan sumber air bersih untuk masyarakat.

“Warga berharap adanya sumur bor sebagai sumber air bersih,” kata Euis.***

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pemerintah Dorong Koperasi Tani Berkolaborasi dengan Kopdes Merah Putih
Pemerintah Dorong Koperasi Tani Berkolaborasi dengan Kopdes Merah Putih
pemutihan BI Checking-3
Cara Cek BI Checking Online Lewat Hp, Anti Ribet!
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah Akibatkan Ikan Mati
Situ Rawajejeg di Kabupaten Bogor Tercemar Limbah, Ikan Mati
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Aksi bela palestina-1
Puluhan Ribu Warga Jabar Gelar Aksi Bela Palestina di Bandung
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot

5

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?
Headline
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas
marc marquez
Pindah ke Ducati, Marc Marquez Ungkap Rahasia Besar di Honda

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.