Daftar Situs Beli Mobil Bekas Terpercaya, Lebih Aman

situs mobil bekas
ilustrasi (ihmoneysmarts)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Sejumlah perusahaan otomotif di Indonesia menyediakan situs jual beli mobil bekas, yang tak lain untuk memudahkan konsumen.

Tak hanya itu, pada situs-situs ini calon pembeli juga akan diberikan informasi terkait calon kendaraan yang akan dibeli.

Daftar Situs Beli Mobil Bekas Terpercaya

mobil bekas
(web)

Meski begitu, harus waspada terhadap situs jual beli mobil bekas agar tidak terkena penipuan. Namun, kabar baiknya terdapat pilihan situs yang terpercaya.

BACA JUGA: Daftar Mobil Bekas Mulai Tahun 2005 Hingga 2010, Harganya Menggiurkan

Melansir beberapa sumber, berikut rekomendasinya:

1. Mobbi Mobbi

Mobbi Mobbi adalah salah satu anak perusahaan dari Astra yang fokus pada penjualan mobil seken. Mereka menyediakan berbagai jenis kendaraan roda empat dengan kualitas yang terpercaya. Situs ini juga menawarkan kemudahan dalam proses transaksi, baik dalam bentuk pembayaran tunai maupun kredit. Mobbi Mobbi juga memberikan buyback guarantee pada setiap transaksi, memberikan tambahan keamanan dan kenyamanan saat menjual atau membeli mobil bekas.

2. Carmudi

Carmudi sudah beroperasi sejak tahun 2014 dan didirikan oleh Rocket Indonesia. Mereka memiliki cabang di beberapa negara, termasuk Pakistan, Myanmar, Filipina, dan Bangladesh. Selain menjual, juga memiliki showroom bekerja sama dengan dealer lokal seperti Galeri Mobil dan Sky Moto.

2. Mobil123

Mobil123, yang berdiri sejak tahun 2008, memiliki daftar mobil bekas yang lengkap untuk calon pembeli. Situs ini awalnya didirikan oleh Nucky Djatmiko dan kemudian dibeli oleh iCar Asia pada tahun 2012. Selain mobil bekas, bisa jugabiasanya sangat lengkap.

3. Otosia

Otosia menjual beragam mobil bekas, mulai dari truk hingga mobil mewah. Selain sebagai platform jual beli, situs ini juga menyediakan berita otomotif baik yang bersifat lokal maupun internasional. Informasi otomotif yang tersaji di Otosia sangat informatif dan bermanfaat bagi calon pembeli mobil bekas.

4. Oto.com

Oto.com dimiliki oleh Elang Mahkota Teknologi (EMTEK) dan menjadi salah satu situs jual beli mobil bekas yang banyak dikunjungi di Indonesia. Mereka menawarkan beragam mobil bekas dan baru. Selain itu, situs ini juga menyediakan informasi tentang mobil truk dan motor. Jika sedang mencari mobil bekas, Oto.com adalah salah satu tempat terpercaya yang bisa dikunjungi.

Semua rekomendasi di atas menyediakan berbagai opsi dan kemudahan bagi calon pembeli . Pastikan untuk memeriksa persyaratan, harga, dan detail kendaraan dengan seksama sebelum membuat keputusan pembelian.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Bulu mata rontok
Penyebab dan Cara Mencegah Bulu Mata Rontok
S-rank Hunter
Daftar S-rank Hunter Solo Leveling yang Paling Dikenal
Kampung Cuanki
Fakta di Balik Kampung Cuanki Garut
Heavy cream
Pilihan Pengganti Heavy Cream yang Sehat
Keramik Plered
Kilas Sejarah dan Kejayaan dari Seni Rupa Keramik Plered
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Menkes: Puskesmas Wajib Layani Cek Kesehatan Gratis Warga

3

Gejala Sakit Misterius Dialami Puluhan Warga Kabupaten Tasikmalaya

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Mantan Pj Bupati KBB Arsan Latif Divonis Empat Tahun Penjara
Korupsi Pasar Cigasong, Mantan Pj Bupati KBB Arsan Latif Divonis Empat Tahun Penjara
Roma Terancam Tersingkir dari Liga Europa
Takluk dari AZ 0-1, Roma Terancam Tersingkir dari Liga Europa
Pelaku Pemagaran Laut di Tangerang Harus Ganti Biaya Pembongkaran
Titiek Soeharto: Pelaku Pemagaran Laut di Tangerang Harus Ganti Biaya Pembongkaran
Tottenham Tekuk Hoffenheim 3-2
Tottenham Tekuk Hoffenheim 3-2, Son Heung-min jadi Pahlawan

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.