Daftar Peserta Kualifikasi PON 2024 untuk DOB Papua

PON 2024 kualifikasi Papua
PON Aceh - Sumut 2024 kualifikasi DOB Papua (Foto: PSSI)

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Daerah Otonomi Baru (DOB) Provinsi Papua harus mengikuti kualifikasi untuk beberapa cabang olahraga (Cabor) pada Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumut 2024.

Adapun, PON 2024 akan diselenggarakan di Aceh dan Sumatera Utara (Sumut) dari 8 hingga 20 September 2024.

Sementara persiapan pelaksanaan babak kualifikasi PON 2024 DOB Papua akan segera dimulai.

Babak kualifikasi sepakbola dan futsal dijadwalkan mulai tanggal 23 hingga 29 Januari 2024 mendatang di Timika, Papua Tengah.

Sejumlah pihak telah melakukan rapat koordinasi persiapan pelaksanaan pada Minggu (21/1/2024) di Timika.

Kegiatan tersebut dihadiri Cessar A. Tunya sebagai Wakil ketua I KONI Papua Tengah, Raimondus A. Kelanangame sebagai Wakil Ketua Askab PSSI Mimika (Exco).

Selain itu hadir pula Suraya Madubun sebagai Ketua panitia babak Kualifikasi Sepak bola 4 DOB Papua Raya, Natex Bugaleng sebagai Ketua Panitia Babak Kualifikasi Futsal 4 DOB Papua Raya, dan Markus Dibitau, Koordinator Seksi Perlengkapan (Panpel futsal).

BACA JUGA: Banjir Uang Saku Buat Atlet PON 2024 Kabupaten Bandung

Daftar provinsi peserta kualifikasi PON 2024 untuk DOB Papua:

  1. Papua Tengah
  2. Papua Pegunungan
  3. Papua Selatan
  4. Papua Barat Daya

Cabor

1). Futsal

Jumlah tim : 4 tim putra

a). Papua Tengah

b). Papua pegunungan

c). Papua Selatan

d). Papua Barat Daya

Jumlah tim : 2 tim putri

a). Papua Tengah

b). Papua Pegunungan

2). Sepakbola Putra 4:

1. Papua Tengah

2. Papua pegunungan

3. Papua Selatan

4. Papua Barat Daya

3). Sepakbola Putri 3

1. Papua Tengah

2. Papua Pegunungan

3. Papua Barat Daya

Catatan: Kualifikasi ini dikhususkan untuk Daerah Otonomi Baru (DOB) di Provinsi Papua.

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
PLTB Cirebon
Investasi Rp2 Triliun, Proyek PLTB Cirebon Diharapkan Dorong Transisi Energi Nasional
Suar Mahasiswa Awards 2025
Jangan Asal Tulis! Ini Cara Bikin Caption Foto Jurnalistik yang Kuat dan Informatif
Suar Mahasiswa Awards 2025
5 Kampus yang Ikut Suar Mahasiswa Awards 2025, Kamu Siap Unjuk Karya?
PMK Bandung Barat
Cegah PMK, Bupati KBB Siapkan 26.000 Dosis Vaksin untuk Sapi Perah
suar mahasiswa awards 2025
Ikuti Suar Mahasiswa Awards 2025, Hadiah Jutaan Menanti!
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.