Bahaya Tinggal Dekat Sumur Minyak yang Perlu Diketahui!

tinggal dekat sumur minyak
(ANTARA)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Tinggal dekat sumur minyak atau kilang minyak memiliki keunggulan ekonomi tertentu, namun juga membawa dampak buruk yang signifikan untuk kesehatan. Bagi para warga, memahami baik kelebihan maupun risikonya sangat penting.

Artikel ini akan menguraikan beberapa dampak negatif yang perlu diwaspadai ketika tinggal dekat sumur minyak. Simak dengan cermat untuk mengetahuinya!

1. Polusi Udara

Melansir berbagai sumber, tinggal 4 kilometer dari sumur minyak atau gas dapat meningkatkan tingkat polusi udara. Polusi tidak hanya mencemari udara, tetapi juga dapat membahayakan kesehatan penduduk, terutama bagi yang tinggal di tempat yang kondisinya seperti ini. Ini menjadi perhatian serius mengingat dampak jangka panjang yang mungkin terjadi.

2. Gangguan Kesehatan

Polusi udara yang dihasilkan oleh aktivitas sumur minyak dapat memicu berbagai penyakit, termasuk infeksi saluran pernapasan atas (ISPA) dan asma. Selain itu, tinggal di dekat kondisi yang seperti ini dapat menyebabkan gejala alergi, dan risiko penyakit jantung serta kelahiran prematur juga meningkat. Partikel beracun, seperti karbon monoksida, dapat terurai di udara. Sehingga menjadi ancaman bagi kesehatan masyarakat.

BACA JUGA: Menkes Sediakan 2.000 Pos Layanan Kesehatan Saat Libur Nataru

3. Perubahan Iklim

Dampak jangka panjang yang signifikan dari keberadaan sumur minyak adalah perubahan iklim. Peningkatan polutan, terutama gas rumah kaca, dapat merugikan bumi dalam mengatur suhu. Tumpahan minyak di sekitar pemukiman dapat menciptakan polusi cahaya, bau tak sedap, dan kontaminasi air minum. Oleh karena itu, perubahan iklim menjadi dampak serius yang harus dihadapi oleh warga yang tinggal di dekat sumur minyak.

Adanya sumur minyak di dekat pemukiman warga memerlukan perhatian pemerintah dan dinas lingkungan. Regulasi yang ketat sangat perlu untuk mencegah dampak buruk bagi lingkungan dan kesehatan masyarakat. Pemerintah perlu memastikan bahwa keuntungan ekonomi tidak mengorbankan kesejahteraan penduduk dan kelestarian lingkungan.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Survei Polsight: Haru-Dhani Unggul Menjelang Hari H Pencoblosan
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva